Pengaruh Kebijakan Dividen Dan Kebijakan Hutang Terhadap Nilai Perusahaan Dengan Profitabilitas Sebagai Pemoderasi Di Indeks Saham Syariah Indonesia

Ilma Sistia Ningrum (2020) Pengaruh Kebijakan Dividen Dan Kebijakan Hutang Terhadap Nilai Perusahaan Dengan Profitabilitas Sebagai Pemoderasi Di Indeks Saham Syariah Indonesia. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img] Text (HALAMAN JUDUL)
1. HALAMAN JUDUL .pdf

Download (299kB)
[img] Text (ABSTRAK)
2. ABSTRAK .pdf

Download (145kB)
[img] Text (DAFTAR ISI)
3. DAFTAR ISI .pdf

Download (53kB)
[img] Text (PENDAHULUAN)
4. BAB 1 PENDAHULUAN .pdf

Download (135kB)
[img] Text (TINJAUAN PUSTAKA)
5. BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA .pdf
Restricted to Registered users only until 24 November 2023.

Download (162kB) | Request a copy
[img] Text (METODE PENELITIAN)
6. BAB 3 METODE PENELITIAN .pdf
Restricted to Registered users only until 24 November 2023.

Download (138kB) | Request a copy
[img] Text (PEMBAHASAN)
7. BAB 4 PEMBAHASAN .pdf
Restricted to Registered users only until 24 November 2023.

Download (308kB) | Request a copy
[img] Text (SIMPULAN)
8. BAB 5 SIMPULAN DAN SARAN .pdf
Restricted to Registered users only until 24 November 2023.

Download (77kB) | Request a copy
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
9. DAFTAR PUSTAKA .pdf

Download (110kB)
[img] Text (LAMPIRAN)
10. LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only until 24 November 2023.

Download (298kB) | Request a copy
[img] Text (PERNYATAAN KESEDIAAN PUBLIKASI)
11. PERNYATAAN KESEDIAAN PUBLIKASI.pdf
Restricted to Registered users only until 24 November 2023.

Download (201kB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kebijakan dividen, kebijakan hutang, dan profitabilitas terhadap nilai perusahaan serta profitabilitas dalam memoderasi pengaruh kebijakan dividen dan kebijakan hutang terhadap nilai perusahaan yang diproksikan dengan Tobin’s Q. Teknik analisis penelitian ini menggunakan analisis regresi moderasi dengan metode selisih mutlak. Populasi penelitian ini merupakan perusahaan manufaktur yang terdaftar di Indeks Saham Syariah Indonesia selama periode 2016-2018. Pemilihan sampel menggunakan metode purposive sampling untuk memperoleh 81 unit analisis dari 27 perusahaan. Metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah studi kepustakaan dan teknik dokumentasi. Hasil analisis secara empiris bahwa kebijakan dividen (DPR), Kebijakan hutang (DER), dan Profitabilitas (ROA) berpengaruh signifikan positif terhadap nilai perusahaan. Hasil uji interaksi diantara dua variabel diperoleh temuan bahwa profitabilitas tidak dapat memoderasi pengaruh kebijakan dividen terhadap nilai perusahaan serta profitabilitas tidak dapat memoderasi pengaruh kebijakan hutang terhadap nilai perusahaan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK-2 EI 109 / 20 Nin p
Uncontrolled Keywords: Kebijakan Dividen, Kebijakan Hutang, Profitabilitas, Dan Nilai Perusahaan
Subjects: H Social Sciences > HG Finance > HG4501-6051 Investment, capital formation, speculation
Divisions: 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Syariah
Creators:
CreatorsNIM
Ilma Sistia NingrumNIM041611433061
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorNisful Laila, -NIDN0007117101
Depositing User: Dewi Puspita
Date Deposited: 24 Nov 2020 13:42
Last Modified: 24 Nov 2020 13:42
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/101016
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item