Preferensi Obyek Wisata (Studi Deskriptif Tentang Preferensi Obyek Wisata Pilihan Lansia Di Kelurahan Pekauman Sidoarjo)

Laksanina Aisyah Atsabitah (2019) Preferensi Obyek Wisata (Studi Deskriptif Tentang Preferensi Obyek Wisata Pilihan Lansia Di Kelurahan Pekauman Sidoarjo). Tugas Akhir D3 thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img] Text (HALAMAN DEPAN)
1. HALAMAN DEPAN.pdf

Download (386kB)
[img] Text (DAFTAR ISI)
2. DAFTAR ISI.pdf

Download (232kB)
[img] Text (ABSTRAK)
3. ABSTRAK.pdf

Download (219kB)
[img] Text (BAB 1 PENDAHULUAN)
4. BAB I PENDAHULUAN.pdf

Download (523kB)
[img] Text (BAB II GAMBARAN UMUM)
5. BAB II GAMBARAN UMUM TENTANG LOKASI PENELITIAN.pdf
Restricted to Registered users only until 11 December 2023.

Download (534kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III PENYAJIAN DAN ANALISIS DATA)
6. BAB III PENYAJIAN DAN ANALISIS DATA.pdf
Restricted to Registered users only until 11 December 2023.

Download (324kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV PENUTUP)
7. BAB IV PENUTUP.pdf
Restricted to Registered users only until 11 December 2023.

Download (323kB) | Request a copy
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
8. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (223kB)
[img] Text (LAMPIRAN)
9. LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only until 11 December 2023.

Download (514kB) | Request a copy
[img] Text (PERMOHONAN EMBARGO)
21-SURAT PERMOHONAN EMBARGO PUBLIKASI KARYA ILMIAH - laksanina aisyah.pdf
Restricted to Registered users only

Download (140kB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Lanjut usia merupakan periode akhir dari rentang kehidupan manusia. Problematika yang dihadapi orang-orang yang telah lanjut usia sangat khas. Mereka mengalami penurunan kondisi fisik dan juga masalah psikologis. Namun, lansia dala menjalani masa-masanya dapat tetap produktif dan berguna bagi orang lain. Salah satu hal produktif yang dapat dilakukan lansia adalah berwisata. Berwisata secara tidak langsung memberikan pengaruh signifikan bagi lansia, dimana semkin bahagia lansia dipercaya akan membuat mereka semakin sehat. Hal ini pada akhirnya akan berdampak pada menungkatkan kesempatan hidup lansia. Segmen pasar wisatawan lansia dianggap segmen pasar yang cukup baik dan merupakan segmen pasar potensial dimasa mendatang. Potensi wsiatawan lanjut usia merupakan hal penting karena sesuai dengan prospek pengembangan pariwisata dengan kecenderungan global. Preferensi wisatawan, termasuk wisatawan lansia bersifat dinamis pada pemilihan sebuah destinasi termasuk atas atribut destinasi pariwisata. Penelitian ini bertujuan unutuk mengetahui preferensi obyek wisata pilihan lansia di Kelurahan Pekauman. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kuantitatif karena pengumpulan data, penafsiaran data dan penarikan kesimpulan dari penelitian ini adalah berupa angka berupa penjelasan dan penggambaran dari angka-angka tersebut dengan prosedur penelitian yang menghasilkan data deskriptif menggunakan kata-kata tertulis atau lisan dari orang-orang dan perilaku yang diamati. Penentuan sampling yang digunakan oleh peneliti menggunkan kuisioner untuk wawancara terhadap lansia. Peneliti menentukan sampling yaitu lansia di Kelurahan Pekauman Sidoarjo dan mengambil sampel sebanyak 100 responden lansia. Hasil penelitian ini menunjukkan jenis wisata yang dipilih lansia di Kelurahan Pekauman Sidoarjo adalah wisata alam karena memiliki udara bersih dan sejuk serta pemandangannya yang indah. Jenis wisata yang dipilih juga dikaitkan dengan daya tarik, kegiatan yang dilakukan, fasilitas pendukung, aksesibilitas dan pengelolaan yang dipilih. Daya tarik yang dipilih oleh lansia di Kelurahan Pekauman adalah sesuatu yang dapat dilihat di obyek wisata seperti pemandangan alam. Untuk kegiatan yang dilakukan di obyek wisata yang dipilih adalah bersantai/piknik mengingat kondisi tubuh mereka yang menurun. Sedangkan untuk fasilitas pendukung yang dipilih adalah pelayanan informasi untuk mendapatkan informasi mengenai fasilitas-fasilitas dan kebutuhan selama di obyek wisata. Untuk aksesibilitas yang dipilih yaitu kondisi jalan dan lalu lintas yang baik agar memberikan kenyamanan saat di dalam kendaraan. Dan untuk pengelolaan yang dipilih adalah kegiatan yang dilakukan lansia di obyek wisata sebagai hal yang harus diketahui pihak pengelola, kareana jika pihak pengelola mengetahui maka akan mempersiapkan kebutuhan-kebutuhan lansia di obyek wisata.

Item Type: Thesis (Tugas Akhir D3)
Additional Information: KKB KK-2 FV.PW.48-20 Ats p
Uncontrolled Keywords: Preferensi Wisata, Wisata Pilihan Lansia
Subjects: K Law > K Law (General) > K1-7720 Law in general. Comparative and uniform law. Jurisprudence > K(520)-5582 Comparative law. International uniform law > K3840-4375 Regulation of industry, trade, and commerce. Occupational law > K3978-3992 Public utilities
R Medicine > RA Public aspects of medicine > RA1-1270 Public aspects of medicine > RA421-790.95 Public health. Hygiene. Preventive medicine > RA604-618 Parks, public baths, public carriers, buildings, etc.
Divisions: 15. Fakultas Vokasi > Departemen Bisnis > D3 Kepariwisataan/Bina Wisata
Creators:
CreatorsNIM
Laksanina Aisyah AtsabitahNIM151711413050
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorSri Endah NurhidayatiNIDN0010127003
Depositing User: shiefti dyah alyusi
Date Deposited: 12 Dec 2020 05:09
Last Modified: 12 Dec 2020 05:09
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/101522
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item