Produksi Surimi Beku Berbahan Baku Ikan Kurisi (Nemipterussp.) Di PT. Bintang Karya Laut Rembang Jawa Tengah

Kristian Widi Astutik (2015) Produksi Surimi Beku Berbahan Baku Ikan Kurisi (Nemipterussp.) Di PT. Bintang Karya Laut Rembang Jawa Tengah. Other thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img] Text (HALAMAN JUDUL)
1. HALAMAN JUDUL.pdf

Download (594kB)
[img] Text (RINGKASAN)
2. RINGKSAN.pdf

Download (630kB)
[img] Text (DAFTAR ISI)
3. DAFTAR ISI.pdf

Download (580kB)
[img] Text (BAB I)
4. BAB I PENDAHULUAN.pdf

Download (608kB)
[img] Text (BAB II)
5. BAB II TINJAUAN.pdf
Restricted to Registered users only until 23 April 2024.

Download (841kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III)
6. BAB III PELAKSANAAN.pdf
Restricted to Registered users only until 23 April 2024.

Download (595kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV)
7. BAB IV HASIL.pdf
Restricted to Registered users only until 23 April 2024.

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text (BAB V)
8. BAB V KESIMPULAN.pdf
Restricted to Registered users only until 23 April 2024.

Download (499kB) | Request a copy
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
9. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (595kB)
[img] Text (LAMPIRAN)
10. LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only until 23 April 2024.

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Ikan kurisi adalahjenis ikan berdaging putih yang banyak di perairan Indonesia dan belum banyak dimanfaatkan oleh masyarakat, hanya sebatas ikan konsumsi yang memiliki harga murah. Salah satu cara untuk mengoptimalkan pemanfaatan ikan yaitu dengan mengolahnya menjadi surimi. Surimi adalah produk olahan setengah jadi dalam pengembangan produk perikanan. Surirni merupakan produk yang popular karena mempunyai tekstur yang kenyal dan bergizi cukup tinggi. Praktik KeIja Lapang ini dilakukan pada tang gal 12 Januari hingga 13 Februari 2015. Tujuan dari Praktik KeIja Lapang ini untuk mengetahui proses produksi surimi beku berbahan baku ikan kurisi (Nemipterus sp.) dan untuk mengetahui pennasalahan produksi surimi beku berbahan baku ikan kurisi (Nemipterus sp.) di PT. Bintang Karya Laut, Jawa Tengah. Metode yang dilakukan pada Praktek KeIja Lapang ini adalah metode deskriptif dengan mengumpulkan dan menganalisis data. Metode pengumpulan data yaitu berupa data primer dan data sekunder. Pengumpulan data primer melalui observasi, wawancara, dan partisipasi aktif dalam kegiatan Praktik KeIja Lapang (PKL). Materi atau bahan yang digunakan untuk pembuatan surimi dalam Praktik KeIja Lapang adalahjenis ikan kurisi (Nemipterussp.), kalsium klorida (CaCh), gula, sodium tripolyposphate (STPP), egg white powder (EWP). Proses pembuatan surimi beku berbahan baku ikan Kurisi (Nemipterussp.) melalui tahap receiving, deheading, washing and scalling, meat separating, leaching, refining and dehydrating, mixing, layering, freezing, metal detecting, packing and labeling, cold storage, dan stuffing sehingga didapat produk surimi beku dari ikan kurisi. Permasalahan dalam pembuatan surimi yaitu mengenai ketersediaan bahan baku. Ikan yang datang dari supplier jumlahnya tidak stabil.

Item Type: Thesis (Other)
Additional Information: KKC KK PKL PK BP 98-16 Ast p
Uncontrolled Keywords: Produksi Surimi, Berbahan Baku Ikan Kurisi, PT. Bintang Karya Laut
Subjects: S Agriculture > SH Aquaculture. Fisheries. Angling > SH1-691 Aquaculture. Fisheries. Angling > SH201-399 Fisheries
Divisions: 14. Fakultas Perikanan dan Kelautan > Budidaya Perairan
Creators:
CreatorsNIM
Kristian Widi AstutikNIM141211132004
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorGunanti Mahasri, -NIDN0009126004
Depositing User: Fahimatun Nafisa Nafisa
Date Deposited: 23 Apr 2021 04:33
Last Modified: 23 Apr 2021 04:33
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/105995
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item