EFEKTIFITAS IMPLEMENTASI RATIFIKASI BASEL CONVENTION DALAM MENGURANGI IMPOR LIMBAH B3 DI INDONESIA

L G. N. BUDHI LAKSANA, 079916153 (2007) EFEKTIFITAS IMPLEMENTASI RATIFIKASI BASEL CONVENTION DALAM MENGURANGI IMPOR LIMBAH B3 DI INDONESIA. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
gdlhub-gdl-s1-2007-laksanalgn-4962-fishi1-t.pdf

Download (302kB) | Preview
[img]
Preview
Text (FULLTEXT)
17409.pdf

Download (1MB) | Preview
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Penelitian ini berjudul Efektifitas Implementasi Ratifikasi Basel Convention Dalam Mengurangi Impor Limbah B3 Di Indonesia. Penelitian ini membahas tentang fenomena impor limbah B3 di Indonesia sebelum dan sesudah Pemerintah Indonesia meratifikasi Basel Convention pada tahun 1993. Penulis berusaha mencari efektifitas implementasi ratifikasi Basel Convention dalam mengurangi impor limbah B3 di Indonesia. Penulis menggunakan tipe penelitian deskriptif, yang mana penelitian ini tidak diarahkan untuk melakukan verifikasi terhadap hipotesis atau hubungan antar variabel yang dirumuskan melalui kerangka teori tertentu. Dalam menjelaskan efektifitas ratifikasi Basel Convention tersebut, Penulis menggunakan kerangka konseptual efektifitas dari Perjanjian Internasional. Jangkauan penelitian yang dilakukan Penulis mengambil rentang waktu 1990-1993 ketika Indonesia belum meratifikasi Basel Convention dan dibandingkan dengan tahun 1993-2004 setelah Indonesia meratifikasi Basel Convention tersebut. Data-data penelitian ini dikumpulkan melalui survei literatur seperti data dari buku, artikel-artikel dalam jurnal serta publikasi dalam surat kabar dan internet. Data-data yang diperoleh dianalisis secara kualitatif, maksudnya adalah menganalisis hubungan antar makna antara satu data dengan yang lain sebagai suatu keseluruhan yang menunjukkan kecenderungan-kecenderungan tertentu

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK-2 Fis HI.19/07 Lak e
Uncontrolled Keywords: CONVENTION; WASTE DISPOSAL
Subjects: R Medicine > RA Public aspects of medicine > RA1-1270 Public aspects of medicine > RA421-790.95 Public health. Hygiene. Preventive medicine > RA565-600 Environmental health
T Technology > TD Environmental technology. Sanitary engineering > TD1020-1066 Hazardous substances and their disposal
Divisions: 07. Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Hubungan Internasional
Creators:
CreatorsNIM
L G. N. BUDHI LAKSANA, 079916153UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorI. G. Wahyu Wicaksana, SIP., M.SiUNSPECIFIED
Depositing User: Nn Dewi Rekno Ulansari
Date Deposited: 19 Jun 2007 12:00
Last Modified: 02 Jul 2017 16:46
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/17409
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item