PENGARUH ZAT PENGATUR TUMBUH DAN VARIASI NaCl TERHADAP PERTUMBUHAN KALUS HIPOKOTIL TANAMAN BUNGA MATAHARI (Helianthus annuus L.) SECARA IN VITRO

UMI ATIQOH, 080710478 (2011) PENGARUH ZAT PENGATUR TUMBUH DAN VARIASI NaCl TERHADAP PERTUMBUHAN KALUS HIPOKOTIL TANAMAN BUNGA MATAHARI (Helianthus annuus L.) SECARA IN VITRO. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
gdlhub-gdl-s1-2011-atiqohumi-20976-mpb471-k.pdf

Download (293kB) | Preview
[img] Text (FULLTEXT)
gdlhub-gdl-s1-2011-atiqohumi-17578-mpb471-p.pdf
Restricted to Registered users only

Download (942kB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Tanaman bunga matahari ( Helianthus annuus L.) merupakan salah satu tanaman penghasil minyak terbesar di dunia. Tanaman bunga mataha ri di Indonesia masih jarang dibudidayakan akibat banyaknya lahan-lahan tidur akibat sa linitas. Melalui teknik kultur jaringan, tanaman bunga matahari dapat dibudidayaka n dan tahan terhadap salinitas. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kombinasi zat pengatur tumbuh yang te pat untuk menginduksi kalus, pengaruh NaCl terhadap pertumbuhan kalus, dan mengetahui kadar NaCl tertentu yang masih dapat menumbuhkan kalus eksplan hipokotil tana man bunga matahari. Pe nelitian ini menggunakan rancangan acak lengkap dengan 8 pe rlakuan 6 ulangan pada tahap induksi kalus dan 6 perlakuan 6 ulangan pada tahap pe ngaruh NaCl terhadap pertumbuhan ka lus dengan kadar NaCl 0%; 0,5%; 1%; 1,5%; 2% dan 2,5%. Has il penelitian ini menunjukkan bahwa kombinasi zat pengatur tumbuh NAA 1 mg/l + BAP 1 mg/l merupakan kombi nasi yang paling baik untuk induksi kalus dengan nilai rerata pertumbuhan sebesar 0,98 ± 0,58763 gram. Sedangkan pa da tahap pengaruh NaCl, hasil uji Brown Forshyte menunjukkan bahwa ada pengaruh Na Cl terhadap berat basah kalus eksplan hipokotil tanaman bunga matahari dan pada konsentrasi 0, 5% kalus masih dapat tumbuh.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKC KK MPB 47 11 Ati p
Uncontrolled Keywords: POLYMERASE CHAIN REACTION
Subjects: Q Science > QK Botany > QK900-989 Plant ecology
T Technology > TP Chemical technology
Divisions: 08. Fakultas Sains dan Teknologi > Biologi
Creators:
CreatorsNIM
UMI ATIQOH, 080710478UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorSri Wulan Manuhara, Dr. Y.M.SiUNSPECIFIED
Depositing User: Nn Sheli Erlangga Putri
Date Deposited: 18 Nov 2011 12:00
Last Modified: 01 Oct 2016 03:56
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/24851
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item