Pengaruh Good Corporate Governance, Kepemilikan Terkonsentrasi, Leverage, Profitabilitas, Dan Ukuran Perusahaan Terhadap CSR Disclosure Di Indonesia

Dwita Mega Ratu (2015) Pengaruh Good Corporate Governance, Kepemilikan Terkonsentrasi, Leverage, Profitabilitas, Dan Ukuran Perusahaan Terhadap CSR Disclosure Di Indonesia. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img] Text (HALAMAN JUDUL)
1. HALAMAN JUDUL.pdf

Download (365kB)
[img] Text (ABSTRAK)
2. ABSTRAK.pdf

Download (54kB)
[img] Text (DAFTAR ISI)
3. DAFTAR ISI.pdf

Download (60kB)
[img] Text (BAB 1)
4. BAB 1 PENDAHULUAN.pdf

Download (47kB)
[img] Text (BAB 2)
5. BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only until 5 June 2023.

Download (110kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 3)
6. BAB 3 METODE PENELITIAN.pdf
Restricted to Registered users only until 5 June 2023.

Download (115kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 4)
7. BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN.pdf
Restricted to Registered users only until 5 June 2023.

Download (180kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 5)
8. BAB 5 SIMPULAN DAN SARAN.pdf
Restricted to Registered users only until 5 June 2023.

Download (55kB) | Request a copy
[img] Text (LAMPIRAN)
9. Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only until 5 June 2023.

Download (34kB) | Request a copy
[img] Text (LAMPIRAN)
10. Lampiran .pdf
Restricted to Registered users only until 5 June 2023.

Download (194kB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan good corporate governance, kepemilikan terkonsentrasi, leverage, profitabilitas, dan ukuran perusahaan dengan CSR disclosure dengan metode penelitian kuantitatif. Sampel dalam penelitian ini adalah perusahaan yang masuk dalam survey yang diadakan oleh IICG yaitu Corporate Governance Perception Index (CGPI). Terdapat 62 perusahaan yang memenuhi kriteria sebagai sampel perusahaan selama tahun 2009-2013. Hasil penelitian menunjukkan adanya hubungan antara GCG dan CSR disclosure. Sedangkan kepemilikan terkonsentrasi, leverage, profitabilitas dan ukuran perusahaan tidak berpengaruh terhadap CSR disclosure. Dari hasil penelitian, perusahaan dapat memperhatikan penerapan tata kelola perusahaan agar penerapan dan pengungkapan CSR semakin baik sehingga dapat menciptakan kepercayaan masyarakat atau publik.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK-2 A.134/15 Rat p
Uncontrolled Keywords: GCG, kepemilikan terkonsentrasi, leverage
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5549-5549.5 Personnel management. Employment
Divisions: 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi
Creators:
CreatorsNIM
Dwita Mega RatuNIM041113269
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorSri IswatiNIDN0021116304
Depositing User: mat sjafi'i
Date Deposited: 07 May 2015 12:00
Last Modified: 04 Jun 2020 15:53
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/2663
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item