ANALISIS PENYIMPANGAN PRINSIP KERJA SAMA DAN PRINSIP KESANTUNAN DALAM OPEN MIC KOMEDI TUNGGAL PANDJI PRAGIWAKSONO:KAJIAN PRAGMATIK

Robby Febry Kurnia HadiPutra, 120710038 (2013) ANALISIS PENYIMPANGAN PRINSIP KERJA SAMA DAN PRINSIP KESANTUNAN DALAM OPEN MIC KOMEDI TUNGGAL PANDJI PRAGIWAKSONO:KAJIAN PRAGMATIK. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
gdlhub-gdl-s1-2013-putrarobby-27835-3.abstr-k.pdf

Download (144kB) | Preview
[img] Text (FULLTEXT)
FS.BI.55-13 Put a.pdf
Restricted to Registered users only

Download (705kB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Tindak tutur yang terjadi di dalam pertunjukkan komedi tunggal merupakan wujud penyimpangan terhadap prinsip kerja sama dan prinsip sopan santun. Penyimpangan pada dua prinsip dalam ilmu pragmatisme tersebut terjadi dalam takaran yang masif. Penelitian ini membahas tindak tutur yang terjadi dalam pertunjukan komedi tunggal. Analisa terhadap kajian pragmatik humor, ketika prinsip dalam ilmu pragmatik mengalami penyimpangan secara sengaja. Oleh karena itu, penelitian ini bertujuan sebagai penjelasan dan pemaparan proses antara penyimpangan pragmatik dengan terjadinya pragmatik humor. Tentunya dengan segala faktor yang mempengaruhi proses tersebut tersebut. Penelitian ini membahas terkait dengan penyimpangan pada prinsip-prinsip pragmatik, yaitu prinsip kerja sama dan prinsip sopan santun. Asumsinya, dua prinsip tersebut merupakan materi seorang komika dalam mempertuturkan humor. Hasil penelitian ini, yaitu (1) memaparkan penyimpangan prinsip kerja sama dan prinsip sopan santun yang terjadi pada pertunjukkan komedi tunggal. Bahwasanya prosesi tindak tutur antara komika dan penonton merupakan pola interaksi, (2) penyimpangan prinsip kerja sama dan prinsip sopan santun tersebut turut pula membawa segala macam faktor yang mempengaruhi, seperti humor, proposisi panggung, dan upaya interaktif seorang komika.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK-2 FS.BI. 55/13 Put a
Uncontrolled Keywords: PRAGMATIK
Subjects: P Language and Literature > P Philology. Linguistics > P325-325.5 Semantics
P Language and Literature > P Philology. Linguistics > P87-96 Communication. Mass media
Divisions: 12. Fakultas Ilmu Budaya > Sastra Indonesia
Creators:
CreatorsNIM
Robby Febry Kurnia HadiPutra, 120710038UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorEddy Sugiri,, Drs., M.Hum.UNSPECIFIED
Depositing User: prasetyo adi nugroho
Date Deposited: 29 Oct 2013 12:00
Last Modified: 16 Aug 2016 04:47
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/27279
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item