PENGARUH INDEPENDENSI DAN EFEKTIVITAS KOMITE AUDIT TERHADAP EARNING RESPONSE COEFFICIENT

DIAN PURNAMASARI, 040710285 (2011) PENGARUH INDEPENDENSI DAN EFEKTIVITAS KOMITE AUDIT TERHADAP EARNING RESPONSE COEFFICIENT. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
gdlhub-gdl-s1-2011-purnamasar-21750-a28911-k.pdf

Download (288kB) | Preview
[img]
Preview
Text (fulltext)
2931.pdf

Download (1MB) | Preview
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Komite audit yang independen adalah komite audit yang tidak memiliki hubungan dengan perusahaan yang dapat menyebabkan masalah dengan independensi dari pihak perusahaan maupun manajemen sedangkan komite audit yang efektif adalah komite audit yang memiliki financial literacy, frekuensi pertemuan yang tinggi dan komitmen waktu yang cukup. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adanya pengaruh dari independensi dan efektivitas komite audit yang meliputi meeting frequency, financial literacy, dan time commitment terhadap earning response coefficient (ERC). Model analisis yang digunakan adalah regresi berganda dengan metode ordinary least square (OLS). Penelitian ini menggunakan 42 sampel perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI selama periode 2006-2009. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa independensi, meeting frequency, dan financial literacy mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap earning response coefficient (ERC). Sedangkan time commitment tidak mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap earning response coefficient (ERC).

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK A 289 11 Pur p
Uncontrolled Keywords: PRICE - EARNING RATIO ; FINANCIAL STATEMENT
Subjects: H Social Sciences > HJ Public Finance > HJ9-9940 Public finance > HJ9701-9940 Public accounting. Auditing
Divisions: 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi
Creators:
CreatorsNIM
DIAN PURNAMASARI, 040710285UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorSoegeng Soetedjo, Prof. Dr. H. , S.E.,Ak.UNSPECIFIED
Depositing User: sukartini sukartini
Date Deposited: 09 Mar 2012 12:00
Last Modified: 07 Jun 2017 20:08
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/2931
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item