Penganggaran Gereja Sebagai Alat Perencanaan Dan Pengendalian Dalam Upaya Peningkatan Kualitas Pelayanan Di Gereja Hkbp Manyar

Yosepha Panjaitan (2015) Penganggaran Gereja Sebagai Alat Perencanaan Dan Pengendalian Dalam Upaya Peningkatan Kualitas Pelayanan Di Gereja Hkbp Manyar. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img] Text
1. COVER.pdf

Download (219kB)
[img] Text
2. ABSTRAK.pdf

Download (115kB)
[img] Text
3. DAFTAR ISI.pdf

Download (122kB)
[img] Text
4. BAB 1 PENDAHULUAN.pdf

Download (139kB)
[img] Text
5. BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only until 27 February 2023.

Download (313kB) | Request a copy
[img] Text
6. BAB 3 METODE PENELITIAN.pdf
Restricted to Registered users only until 27 February 2023.

Download (145kB) | Request a copy
[img] Text
7. BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN.pdf
Restricted to Registered users only until 27 February 2023.

Download (366kB) | Request a copy
[img] Text
8. BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN.pdf
Restricted to Registered users only until 27 February 2023.

Download (125kB) | Request a copy
[img] Text
9. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (126kB)
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Gereja HKBP Manyar merupakan organisasi nirlaba yang juga melakukan proses manajemen dalam menjalankan kegiatan operasional, salah satunya adalah penganggangaran. Dimana anggaran merupakan alat manajemen dalam melakukan perencanaan dan pengendalian. Oleh karena itu, tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui penggunaan anggaran gereja HKBP Manyar sebagai alat perencanaan dan pengendalian dalam upaya peningkatan kualitas pelayanan. Metodologi penelitian yang digunakan ialah pendekatan kualitatif dengan prosedur pengumpulan data melalui studi kepustakaan dan survey lapangan yang dibagi ke dalam metode wawancara, observasi, dan dokumentasi. Dan teknik analisis yang digunakan ialah deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa, gereja HKBP Manyar sudah menggunakan anggaran sebagai alat perencanaan dan pengendalian dalam upaya meningkatkan kualitas pelayanan akan tetapi masih terdapat beberapa kelemahan dalam pelaksanaanya.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK-2 A. 344/15 Pan p
Uncontrolled Keywords: BUDGET; SERVICE QUALITY
Subjects: H Social Sciences > HJ Public Finance > HJ9-9940 Public finance > HJ9103-9695 Local finance. Municipal finance
Divisions: 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi
Creators:
CreatorsNIM
Yosepha PanjaitanNIM041113292
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorYustrida Bernawati, Dra. ,M.Si.,Ak.,CMANIDN'0030046504
Depositing User: sukartini sukartini
Date Deposited: 13 Nov 2015 12:00
Last Modified: 27 Feb 2020 07:17
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/3637
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item