Membangun Paradigma Baru: Menuju Kesehatan Ginjal Berbasis Pencegahan

Djoko Santoso, Prof., dr., Ph.D., Sp.PD, KGH,FINASIM. (2014) Membangun Paradigma Baru: Menuju Kesehatan Ginjal Berbasis Pencegahan. UNIVERSITAS AIRLANGGA, Surabaya. (Unpublished)

[img]
Preview
Text (FULLTEXT)
gdlhub-gdl-grey-2016-santosodjo-40463-pg.07-14-m.pdf

Download (552kB) | Preview
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Sepasang ginjal adalah organ penting tubuh yang menjalankan banyak fungsi vital. Di antaranya, mengatur metabolisme calsiumtulang, memproduksi hormon seperti eritropoetin dan vitamin D3, mengatur tekanan darah, mempertahankan homeostatis dalam tubuh, mengatur lingkungan kimia internal tubuh, mengatur keseimbangan cairan dan elektrolit serta asam dan basa dengan serentetan cara menyaring darah dan proses metabolik aktif yang begitu kompleks. Dan ginjal mengakhiri tugasnya dengan membuang air kencing dengan sisa metabolisme seperti urea, kreatinin, asam urat, dan zat kimia organik yang tidak dibutuhkan tubuh (NKF 2013). Kegagalan menangani beberapa penyakit, seperti hipertensi, diabetes melitus, gangguan jantung, obesitas, batu ginjal, penyakit lupus atau konsumsi obat-obatan seenaknya, akan mengarah ke kegagalan berfungsinya ginjal. Bisa dikatakan, gagal ginjal kronis (GGK) yang demikian tinggi prevalensinya adalah juga muara dari kegagalan menangani berbagai penyakit seperti yang disebutkan di atas.

Item Type: Other
Additional Information: KKA KK PG.07/14 San m
Uncontrolled Keywords: PARADIGMA BARU;KESEHATAN GINJAL BERBASIS PENCEGAHANs
Subjects: R Medicine > RA Public aspects of medicine > RA1-1270 Public aspects of medicine > RA421-790.95 Public health. Hygiene. Preventive medicine
Divisions: Pidato Guru Besar
01. Fakultas Kedokteran > Ilmu Penyakit Dalam
Creators:
CreatorsNIM
Djoko Santoso, Prof., dr., Ph.D., Sp.PD, KGH,FINASIM.UNSPECIFIED
Depositing User: Ika Rudianto
Date Deposited: 02 Nov 2016 17:19
Last Modified: 02 Nov 2016 17:24
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/40076
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item