Studi Hubungan Antara Tes Inteligensi CFIT dan WAIS

Agus Gde Surjawan, Drs and Cholichul Hadi, MSc and Fendy Suhariadi, Drs., MSc and Suryanto, Drs (1995) Studi Hubungan Antara Tes Inteligensi CFIT dan WAIS. Universitas Airlangga, Surabaya. (Unpublished)

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
gdlhub-gdl-res-2014-surjawanag-32820-3.abstr-k.pdf

Download (452kB) | Preview
[img] Text (FULLTEXT)
gdlhub-gdl-res-2014-surjawanag-32820-12full.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

DaJam penelitian ini ingin disetidiki bentuk fungsi hubungan antara skor tes CFIT dan W AIS dengan memberi jawaban sementara bahwa ada fungsi hubungan yang signifikan an tara skor tes CFIT dan W AlS. Melafui penelitian in.i, dapat ditemukan suatu fungsi hubungao skor tes CFIT dan W AIS, sehingga para pemakai kedua alat tes itu bisa menghernat waktunya dengan tidak memaka.i W AIS dengan cara hanya memaka.i CFIT lalu hasil tes CFIT itu dapat diprediksikan menjadi skor tes W AIS. Penduduk kotamadya Surabaya yang berusia antara 17 hingga 25 talmn dijadikan populasi penelitian, la.Iu dengan cara random sederhana diambil sejumlah 500 orang untuk dijadikan sampeL Dari sejumlah lima ratus orang ·itu, semuanya d.ikenai tes psikologi yang tergolong tes inteligensi dengan memakai a!at ukur CFIT dan W AIS, temyata yang layak untuk dijadikan sampel sebagai data analisa ada!ah sejumlah 216 orang Data yang ayak dianalisa dengan Stat·graphic versi 5.0 dengan teknik regresi ganda atau multiple regression untuk mencari fungsi hubungan yang sign.ifikan d.iantara variabel independen yang berupa skor kasar dari masing-masing ernpat sub tes CFJT dan variabel dependennya ada!ah skor total k.asar dari W AIS.Dari basil pengujian ditemukan bahwa temyata skor kasar dari sub tes CFIT yang pertama dan yang ketiga yang ·paling dorninan dalam menentukan signifikansi fungsi hubungan anatar em dan W AlS. Namun demikian, fungsi hubuogan yang diperoleb itu dapat dipakai juga dengan taraf signifikansi diatas 0,05 dalam memprediksikan skor total kuar W AIS dari skor total dari empat sub tes CFIT. Untuk mencari IQ dari nilai prediksi W AIS. pemakai tinggal mencocokkannya dengan nilai nonna W AIS sesuai dengan batasan usianya. · Jadi denga.n cara pemakaian fungsi hubungan itu, waktu pengujian WAIS yang cukup lama dapat dikurangi dengan hanya mengujj seorang individu dengan memakai alat ukur CFIT saja, lalu nilainya ditransformasikan seperti cara di atas.

Item Type: Other
Additional Information: KKS KK 153.93 Sur I
Uncontrolled Keywords: Tes, Inteligensi, CFIT, WAIS
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology > BF176 Psychological Tests and Testing
Divisions: 11. Fakultas Psikologi
Unair Research > Non-Exacta
Creators:
CreatorsNIM
Agus Gde Surjawan, DrsUNSPECIFIED
Cholichul Hadi, MScUNSPECIFIED
Fendy Suhariadi, Drs., MScUNSPECIFIED
Suryanto, DrsUNSPECIFIED
Depositing User: Nn Dhani Karolyn Putri
Date Deposited: 25 Oct 2016 01:27
Last Modified: 14 Jun 2017 19:24
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/42407
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item