ANALISIS PENGARUH PENGELUARAN RUTIN, PENGELUARAN PEMBANGUNAN DAN INVESTASI DAERAH TERHADAP PRODUK DOMESTIK REGIONAL BRUTO KABUPATEN BOJONEGOR0

Resdianto, NIM. 040217559 (2008) ANALISIS PENGARUH PENGELUARAN RUTIN, PENGELUARAN PEMBANGUNAN DAN INVESTASI DAERAH TERHADAP PRODUK DOMESTIK REGIONAL BRUTO KABUPATEN BOJONEGOR0. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
gdlhub-gdl-s1-2008-resdianto-8789-c4208-k.pdf

Download (335kB) | Preview
[img] Text (fulltext)
4455.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Agar upaya pemerintah untuk meningkatkan Produk Domestik Regional Bruto dapat mencapai hasil yang optimal, maka perlu diketahui faktor-faktor yang mempengaruhi Produk Domestik Regional Bruto itu sendiri. Ini dapat dipahami karena dengan mengetahui faktor-faktor tersebut, maka dapat dij adikan sebagai sasaran awal bagi kebijakan yang ditetapkan pemerintah. Dengan demikian diharapkan kebijakan pemerintah tersebut dapat mencapai tujuan secara lebih efektif Dalam skripsi ini dilakukan penelitian mengenai faktor-faktor yang mempengaruhi Produk Domestik Regional Bruto Kabupaten Bojonegoro tahun 1980-2005 diantaranya meliputi Pengeluaran rutin, Pengeluaran Pembangunan dan Investasi Swasta Daerah. Dari hasil perhitungan statistik terhadap model analisis yang digunakan maka dapat dibuat kesimpulan bahwa hipotesis pertama yang menduga bahwa Pengeluaran rutin, Pengeluaran Pembangunan dan Investasi Swasta Daerah secara individu mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap Produk Domestik Regional Bruto Kabupaten Bojonegoro tahun 1980-2005 dapat diterima. Sedangkan Hipotesis kedua yang menduga bahwa Pengeluaran rutin, Pengeluaran Pembangunan dan Investasi Swasta Daerah secara bersama - sama mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap Produk Domestik Regional Bruto Kabupaten Bojonegoro tahun 1980-2005 dapat diterima.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK-2 C. 42/08 Res a
Uncontrolled Keywords: INVESTMENTS; GROSS DOMESTIC PRODUCT
Subjects: H Social Sciences > HG Finance > HG4501-6051 Investment, capital formation, speculation
H Social Sciences > HG Finance > HG4501-6051 Investment, capital formation, speculation > HG4900-5993 By region or country
Divisions: 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Pembangunan
Creators:
CreatorsNIM
Resdianto, NIM. 040217559UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorBustani Berachim, Drs. Ec. H.UNSPECIFIED
Depositing User: Sulistiorini
Date Deposited: 10 Feb 2009 12:00
Last Modified: 06 Jul 2017 18:18
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/4455
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item