ISOLASI DAN IDENTIFlKASI ANTIBIOTIKA STREPTOMISIN HASIL BIAKAN Streptomyces griseus ATCC 10137 DALAM MEDIA YANG MENGANDUNG AMPAS TAHU

HANIM MAFULAH, 059912178 (2003) ISOLASI DAN IDENTIFlKASI ANTIBIOTIKA STREPTOMISIN HASIL BIAKAN Streptomyces griseus ATCC 10137 DALAM MEDIA YANG MENGANDUNG AMPAS TAHU. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
FF 55-04 Maf i.pdf

Download (2MB) | Preview
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Ampas tabu pada umumnya masih mengandung protein kasar 21-29% bib bahan kering (Hennana, 1985). HasH penelitian pendahuluan menunjukkan bahwa ampas tabu mengandung 16-18 macam asam amino dengan kadar bervariasi. Namun selama ini arnpas tahu hanya digunakan sebagai campuran pakan ternak dan makanan tradisional, sebingga pernanfaatannya rnasih perlu dikernbangkan lagi. Streptomyces griseus ATCC 10137 merupakan bak.teri aerob farnili Streptomycetaceae dari ordo Actinomycetes yang merniliki karakteristik mampu mernproduksi antlbiotika pada media fennentasi yang mengandung surnber nitrogen dan karbohidrat yang mernenulri persyaratan nisbah CIN. Berdasarkan kedua hal di atas, maka dapat dilakukan upaya untuk meningkatkan nilai ekonorni arnpas tahu dengan memanfaatkannya sebagai sumber nitrogen altematif dalarn media produksi antibiotikanya. Tujuan penelitian ini adalah untuk mernbuktikan apakah ampas tahu dapat digunakan sebagai sumber nitrogen pada media produksi anbbiotika basil biakan Streptomyces griseus A TCC 10137 dan apakah antibiotika yang dihasilkan adalah streptornisin. Penelitian dilakukan dengan pernbiakan Streptomyces griseus ATCC 10137 pada media PDA padat lalu dipindahkan ke media pertumbuhan ISP-4 cairo Setelah dari media pertumbuban kemudian dipindahkan ke dalam media produksi yang mengandung ampas tabu dengan konsentrasi 2%. Kaldu ferrnentasi yang diperoleh diuji potensi dengan Bacillus subtilis ATCC 9466 sebagai bakteri uji. Isolasi antibiotika dalam kaldu ferrnentasi menggunakan adsorben arang aktif, dielusi dengan methanol-HCl 0,5 N· dan diserapkan pada kromatografi kolom penukar kation CG-50 (NI-I/) bingga didapatkan fraksi eluat yang kernudian diuji dengan reak.si warna. Fraksi eluat positif yang didapatkan dikurnpulkan, dipekatkan dan dinetralkan. Selanjutnya, ekstrak yang diperoleb dianalisis kualitatif secara KLT -Densitometri dan bioautografi antibiotika kernudian dibsndingkan dengan baku streptomisin

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK-2 FF 55-04 Maf i (FILE FULLTEXT TIDAK TERSEDIA)
Uncontrolled Keywords: streptomycin;streptomyces griseus
Subjects: R Medicine > RS Pharmacy and materia medica > RS1-441 Pharmacy and materia medica
Divisions: 05. Fakultas Farmasi
Creators:
CreatorsNIM
HANIM MAFULAH, 059912178UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorH. HARJANA, Drs. MSc. AptUNSPECIFIED
Thesis advisorH. MOCH. YUWONO, Drs.rer.net.MS.AptUNSPECIFIED
Depositing User: mrs siti muzaroh
Date Deposited: 25 Nov 2016 01:11
Last Modified: 07 Jun 2017 21:21
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/47111
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item