PENYIDIKAN TERHADAP TINDAK PIDANA YANG TERJADI DI WILAYAH ZONA EKONOMI EKSKLUSIF INDONESIA

Devy Chandra Nilasari, 039614398 (2000) PENYIDIKAN TERHADAP TINDAK PIDANA YANG TERJADI DI WILAYAH ZONA EKONOMI EKSKLUSIF INDONESIA. Skripsi thesis, Universitas Airlangga.

[img]
Preview
Text (Abstrak)
kk pID 31 00 Nil p.pdf

Download (185kB) | Preview
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Adanya pembagian laut di wilayah peraJran Indonesia sangat diperlukan untuk menentukan batasan wilayah hukum yang berlaku untuk suatu wilayah tertentu sehingga nantinya terdapat adanya suatu kepastian mengenai hukum yang berlaku untuk wilayah tersebut . Selain itu perlu adanya dukungan berupa mental yang baik dari para aparat penegak hukum di laut pada umumnya dan di wilayah Zona Ekonomi Eksklusif Indonesia pada khususnya sehingga hukum yang telah dibentuk dapat dilaksanakan sesuai dengan peruntukkannya . Selain itu peran aparat penegak hukum juga diperlukan untuk mencegah terjadinya tindak pidana di wilayah Zona Ekonomi Eksklusif Indonesia dengan menindak tegas para pelaku tindak pidana tersebut . Hal ini dimaksudkan untuk membuat jera para pelaku tindak pidana agar angka pelanggaran atau kejahatan yang terjadi dt wilayah tersebut dapat dikurangi .

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KK Pid 31-00 Nil p fulltext tidak ada
Subjects: H Social Sciences
Divisions: 03. Fakultas Hukum > Hukum Pidana
Creators:
CreatorsNIM
Devy Chandra Nilasari, 039614398UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorDidik Endro purwoleksono, S.H. M.H.UNSPECIFIED
Depositing User: Fahimatun Nafisa Nafisa
Date Deposited: 29 Nov 2016 23:24
Last Modified: 29 Nov 2016 23:24
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/47587
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item