OPTIMALISASI SENSOR PERGESERAN BERORDE MIKROMETER DENGAN MENGGUNAKAN KOMPONEN SERAT OPTIK

DIDIT AGUS PAMBUDIONO, 089511343 (2002) OPTIMALISASI SENSOR PERGESERAN BERORDE MIKROMETER DENGAN MENGGUNAKAN KOMPONEN SERAT OPTIK. Skripsi thesis, Universitas Airlangga.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
KK MPF 16-02 PAM O.pdf

Download (249kB) | Preview
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Penelitian ini bertuj uan untuk merancang suatu sensor pergeseran berorde mikrometer dengan komponen serat optik dan sumber cahaya terbaiknya. Digunakan sumber cahaya LED, Laser Diode, Laser Pointer termodulasi sebagai sumbemya. Sensor ini menggunakan bundel sera! optik sebagai komponen utamanya, dimana salah satu serat sebagai serat pengirim dan serat yang lain sebagai sera! penerima, dan menggunakan eermin yang dapat bergeser dengan jarak 5 /lm untuk tiap pergeseran sebagai obyeknya, kemudian diuji linearitas hubungan an tara tegangan keluaran fotodetektor dengan pergeseran obyek sejauh 300-495 /lm. Dari penelitian yang telah dilakukan didapatkan persamaan y=0,0156x+ 10,024, r =0,999 untuk sumber LED, y=0,468x+367,356, r=1,000 untuk sumber Laser Diode dan y=0,403x+46,230, r=1,000 untuk Laser Pointer. Dari data tersebut menunj ukkan bahwa sensor pergeseran dengan menggunakan sumber Laser Diode mempunyai kepekaan yang tertinggi dan Iinearitas terbaik pada jarak 300-495 /lm bila dibandingkan dengan sumber LED dan Laser Pointer.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: FULLTEXT TIDAK TERSEDIA
Subjects: Q Science > QC Physics > QC350-467 Optics. Light
Divisions: 08. Fakultas Sains dan Teknologi > Fisika
Creators:
CreatorsNIM
DIDIT AGUS PAMBUDIONO, 089511343UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorMoh.Yasin, Drs., M.Si.UNSPECIFIED
Depositing User: mrs hoeroestijati beta
Date Deposited: 30 Nov 2016 19:30
Last Modified: 19 Jun 2017 19:16
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/47749
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item