KARAKTERISTIK RADIONUKLIDA PEMANCAR SINAR GAMMA PADA BAHAN-BAHAN JAMU TRADISIONAL MELALUI METODE SUPRESI COMPTON

ANUGRAH JOKO LAKSONO, 089511349 (2002) KARAKTERISTIK RADIONUKLIDA PEMANCAR SINAR GAMMA PADA BAHAN-BAHAN JAMU TRADISIONAL MELALUI METODE SUPRESI COMPTON. Skripsi thesis, Universitas Airlangga.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
KK MPF 18-00 RID P.pdf

Download (271kB) | Preview
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Supresi compton mempakan suatu a1at yang sangat baik apabi1a digunakan untuk pengukuran radioaktivitas lingkWlgan yang mempunyai aktivitas sangat rendall, karena peralatan ini mampu memperbesar kemungkinan timbulnya puncak-puncak dari pengukuran radiasi yang beraktivitas rendall tersebut yang tidak dapat dilakukan dengim menggtmakan met ode 1ainnya. Ballan-bahan jamu tradisional yang digunakan adalah jahe, temulawak, temllireng, kllnyit dan kencur yang berasal dari alam dan umumnya mengandullg unsur radiasi gamma yang mempunyai aktivitas rendall. Setelah peralatan supresi compton pad a keadaan yang optimum Slap digunakan, temyata pada bahan-bahan jamu tradisionaJ tersebut dapat diamati adanya tujuh lmsur radioaktif yang terkandlmg di dalamnya, yaitu : TI-208 ( 510,72 keY ), Tl-208 ( 583,14 keY ), Bi-214 ( 609,3 keY ), Bi-214 ( 1120,4 keV), Ac-228 (911,2 keV), Ac-228 (964,4 keY ) dan K-40 ( 1460,75 keV). Hasi1 analisa yang dilakukan, ternyata kadar aktivitas dari masing-rnasing unsur radioaktif lmtuk tiap-tiap bahan jamu tradisional tersebut, besarnya masih dibawah standar yang telaJl ditentukan ( baku mutu ). Sehingga tidak membahayakan bagi manusia dan layak lmtllk dikonsmTIsi dan di1estarikan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: FULLTEXT TIDAK TERSEDIA
Subjects: Q Science > QC Physics > QC350-467 Optics. Light
Divisions: 08. Fakultas Sains dan Teknologi > Fisika
Creators:
CreatorsNIM
ANUGRAH JOKO LAKSONO, 089511349UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorBambang Suprijanto, Drs., M.Si.UNSPECIFIED
Depositing User: mrs hoeroestijati beta
Date Deposited: 30 Nov 2016 22:48
Last Modified: 19 Jun 2017 20:19
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/47813
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item