PROSES PEMBENTUKAN PRANATA SOSIAL DI DAERAH PEMUKIMAN BARU (Studi deskriptif di Komplek Perumnas Drlyo rejo, Gresik)

ARI REGOWO, 079815883 (2004) PROSES PEMBENTUKAN PRANATA SOSIAL DI DAERAH PEMUKIMAN BARU (Studi deskriptif di Komplek Perumnas Drlyo rejo, Gresik). Skripsi thesis, Airlangga University.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
KK FIS ANT 22-04 REG P.pdf

Download (175kB) | Preview
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Masyarakat merupakan totalitas dari kelompok individu manusia Sama halnya dengan masyarakat di Perumnas Drtyo Rejo, Desa Petiken, Kecamatan Driyo Rejo, Kabupaten Gresik. Di dalam hidup, mereka mempunyai kebutuhan-kebutuhan seperti layaknya rnanusia. Sebelum kebutuhan mereka terwujud, mereka melalui suatu proses interaksi di daJam Jingkungan mereka, mengingat bahwa usia dari Perumnas Driyo Rejo ini adaJah enam tahun. Oemi kelancaran dalam berinteraksi antara satu sarna Jain, maka diperlukan kemampuan untuk beradaptasi dan berakulturasi. Proses interaksi ini kemudian melahirkan kesepakatan llOtuk membentuk suatu wadah yang dinamakan pranata sosial. Dengan adanya pranata-pranata sosial ini maka kebutuhan rnereka sebagai layaknya manusia akan terpenubi. T erbentuknya pranata-pranata sosial di dalam Perumnas Driyo Rejo ini melalui suatu proses interaksi yang cukup menarik. Dengan beranggotakan warga yang saling mengenal satu sarna lain, maka kemampuan mereka dalam berakultuTasi dan beradaptasi sangat diperlukan. Ini dikarenakan setiap individu-individu di sana mempunyai latar budaya yang berbeda-beda Kemampuan mereka untuk membentuk suatu pranata sosial di dalam perumnas cukup menarik untuk di sirnak. Di dalam Perumnas Driyo Rejo ini, terdapat beberapa macam pranata sosial. Tujuan dari masing-masing pranatapun berbedabeda. Tujuan dari pranata-pranata tersebut kami bagi menjadi empat kategori, yaitu : religi, ekonomi, pemerintahan, dan kesehatan. Keempat kategori tersebut tercipta secara berurutan dengan melalui suatu proses terlebih dahulu. NamllO, lahimya pranata 50sial disana melahirkan konflik dengan penduduk desa lain diluar Perumnas. Ini dikarenakan, pihak perumnas tidak mau beberapa pranata sosial mereka digabung dengan pranata sosiaJ di desa Petiken. Perpecahan tersebut di sebabkan adanya perbedaan stratifikasi sosial antara rnasyarakat desa Petiken di dalam Perurnnas dan masyarakat desa Petiken diluar Perumnas. Tujuan dari penulisan skripsi ini adalah untuk mencari tahu bentuk-bentuk pranata sosial di Perumnas Driyo Rejo dan bagaimana proses pembentukannya serta pemecahan masalah mengenai kegiatan di dalam pranata sosial. Penulisan skripsi ini mernakai pendekatan studi kualitatif yang menghasilkan data deskriptif Perolehan data di dapat dari observasi langsllOg maupun tidak langsllOg, yang diikuti oleh wawancara yang kruni lakukan dengan informan yang kami pilih berdasarkan kategori usia dan peranan dalam masyarakat. Kemudian, pada bagian analisis kami memakai analisa deskriptif berdasarkan kategori atas data yang ada.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK-2 FIS ANT 22-04 REG P
Uncontrolled Keywords: SOCIAL INSTITUTIONS
Subjects: H Social Sciences > HM Sociology > HM(1)-1281 Sociology > HM826 Social institutions
Divisions: 07. Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Antropologi
Creators:
CreatorsNIM
ARI REGOWO, 079815883UNSPECIFIED
Depositing User: Mrs. Djuwarnik Djuwey
Date Deposited: 02 Dec 2016 18:52
Last Modified: 20 Jun 2017 17:42
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/48017
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item