SAVITRI HAPSARI, 029512259
(2000)
UJI EFEK ANTI INFLAMASI INFUSA RIMPANG
KENCUR (KaeDlpferia galanga Lioo.) PADA TIKUS
PUTIH JANTAN DENGAN METODE PEMBENTUKAN
OEDEMA YANG DIINDUKSI DENGAN SUSPENSI
KARAGENIN 1%
(PENELITIAN EKSPERIMENTAL LABORATORIS).
Skripsi thesis, Universitas Airlangga.
Abstract
Berdasarkan hasil penelitian infusa rimpang kencur yang diberikan secara oral dengan menggunakan metode pembentukan oedema yang diinduksi dengan suspensi karagenin 1 %, maka dapat diambil kesimpulan sebagai berikut :
1.
Infusa rimpang kencur dengan kadar 5%, 10% dan 20% dapat menunjukan efek anti inflamasi dibandingkan dengan kontrol.
2.
Terdapat kecenderungan makin tinggi konsentrasi infusa rimpang kencur, makin besar efek anti inflamasinya, meskipun tidak berbeda bermakna.
3.
Infusa rimpang kencur dengan kadar 5%, 10% dan 20% dapat menunjukan efek anti inflamasi yang tidak berbeda bermakna dengan aspirin.
Item Type: |
Thesis
(Skripsi)
|
Additional Information: |
FULLTEXT TIDAK TERSEDIA |
Uncontrolled Keywords: |
ASPIRIN, INFLAMASI INFUSA, DENTAL |
Subjects: |
R Medicine > RK Dentistry > RK1-715 Dentistry |
Divisions: |
02. Fakultas Kedokteran Gigi |
Creators: |
Creators | NIM |
---|
SAVITRI HAPSARI, 029512259 | UNSPECIFIED |
|
Contributors: |
Contribution | Name | NIDN / NIDK |
---|
Thesis advisor | RETNO L. SOEBAGYO, Prof., drg., MH.Ped | UNSPECIFIED | Thesis advisor | WISNU SETYARI J., drg., M.Kes | UNSPECIFIED |
|
Depositing User: |
shiefti dyah alyusi
|
Date Deposited: |
30 Jan 2017 18:41 |
Last Modified: |
30 Jan 2017 18:41 |
URI: |
http://repository.unair.ac.id/id/eprint/52117 |
Sosial Share: |
|
|
|
Actions (login required)
|
View Item |