ANALISIS KETIMPANGAN PENDAPATAN PER KAPITA DI PROVINSI JAWA TIMUR DENGAN MENGGUNAKAN INDEKS THEIL PERIODE 1991-2006

SOUFIJANTI, 040610523 (2010) ANALISIS KETIMPANGAN PENDAPATAN PER KAPITA DI PROVINSI JAWA TIMUR DENGAN MENGGUNAKAN INDEKS THEIL PERIODE 1991-2006. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
gdlhub-gdl-s1-2011-soufijanti-16974-c18810-k.pdf

Download (332kB) | Preview
[img] Text (FULTEXT)
gdlhub-gdl-s1-2011-soufijanti-14638-c18810-a.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk untuk menganalisis seberapa besar tingkat ketimpangan pendapatan regional di Jawa Timur dan juga untuk mengetahui korelasi antara pertumbuhan PDRB dengan ketimpangan pendapatan regional di Jawa Timur. Objek penelitian ini adalah seluruh kabupaten/kota di Provinsi Jawa Timur dengan menggunakan data sekunder berupa PDRB kabupaten/kota provinsi Jawa Timur tahun 1991-2006 . Alat analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah Indeks Theil dan Korelasi Pearson. Hasil penelitian menjelaskan bahwa : (1). Dari hasil perhitungan data PDRB tahun 1991-2006 dengan menggunakan indeks Theil, terjadi peningkatan ketimpangan pendapatan di Provinsi Jawa Timur yaitu sebesar 1,926, hal ini disebabkan karena terdapat beberapa kabupaten/kota yang memiliki PDRB per kapita sangat tinggi. (2). Berdasarkan perhitungan analisis korelasi Pearson antara pertumbuhan PDRB dengan indeks Theil, didapatkan nilai 0,186. Ini berarti bahwa hubungan antara pertumbuhan ekonomi dengan ketimpangan pendapatan sangat lemah. Koefisien korelasi yang dihasilkan bertanda positif, artinya terdapat hubungan yang searah. Ketika pertumbuhan ekonomi naik maka tingkat ketimpangan pendapatan juga akan semakin meningkat.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: H Social Sciences > HJ Public Finance > HJ9-9940 Public finance > HJ2005-2216 Income and expenditure. Budget
Q Science > QA Mathematics > QA299.6-433 Analysis
Divisions: 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Pembangunan
Creators:
CreatorsNIM
SOUFIJANTI, 040610523UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorBustani Berachim,, Dr.Drs. EcUNSPECIFIED
Depositing User: Nn Sheli Erlangga Putri
Date Deposited: 30 Mar 2011 12:00
Last Modified: 01 Oct 2016 06:06
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/5782
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item