ANALISA KEBIJAKAN IMPOR BAHAN PANGAN OLEH BULOG (IMPOR DAGING KERBAU) DALAM PERSPEKTIF PERSAINGAN USAHA

BENEDIKTA DINA SUSANTI, 031311133181 (2017) ANALISA KEBIJAKAN IMPOR BAHAN PANGAN OLEH BULOG (IMPOR DAGING KERBAU) DALAM PERSPEKTIF PERSAINGAN USAHA. Skripsi thesis, Universitas Airlangga.

[img]
Preview
Text (abstrak)
FH. 93-17 Sus a abstrak.pdf

Download (71kB) | Preview
[img] Text (fulltext)
FH. 93-17 Sus a.pdf
Restricted to Registered users only

Download (774kB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Dalam pasar dalam negeri terdapat berbagai macam produk baik yang berasal dari dalam negeri maupun luar negeri. Berbagai produk yang masuk dalam pasar Indonesia menyebabkan terjadinya persaingan yang kadang mengarah pada terjadinya persaingan usaha yang tidak sehat. Menanggapi hal tersebut pemerintah mengeluarkan UU No. 5/1999 tentang Larangan Praktek Monopoli dan Persaingan Usaha Tidak Sehat untuk dapat mengontrol perilaku pelaku usaha. Dibentuknya UU No. 5/1999 ini bertujuan untuk melindungi kesejahteraan rakyat berdasar pada demokrasi ekonomi. Lebih lanjut pemerintah untuk menjamin kesejahteraan rakyat membuat sebuah kebijakan, salah satunya tentang kebijakan impor daging kerbau. Namun tidak setiap kebijakan sejalan dengan aturan perundangundangan, kebijakan impor daging kerbau yang dilakukan Bulog dapat terindikasi melanggar pasal penetapan harga dalam UU No. 5/1999. KPPU sebagai lembaga yang bertugas mengawasi pelaksanaan UU tersebut dapat bertindak sebagai penasihat kebijakan pemerintah yang tidak sejalan dengan aturan dalam UU No.5/1999 berkaitan dengan pasal 35 huruf e sehingga tujuan dari pemerintah yang melindungi persaingan di pasar dengan mengeluarkan kebijakan dapat bersinergi dengan UU yang ada. Keyword : persaingan usaha, pemerintah, kebijakan, penetapan harga

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK-2 FH. 93-17 Sus a
Uncontrolled Keywords: persaingan usaha, pemerintah, kebijakan, penetapan harga
Subjects: K Law > K Law (General) > K1-7720 Law in general. Comparative and uniform law. Jurisprudence > K(520)-5582 Comparative law. International uniform law > K3820-3836 Economic constitution, policy, planning, and development
K Law > K Law (General) > K1-7720 Law in general. Comparative and uniform law. Jurisprudence > K7000-7720 Private international law. Conflict of laws > K7340-7512 Commercial law
Divisions: 03. Fakultas Hukum
Creators:
CreatorsNIM
BENEDIKTA DINA SUSANTI, 031311133181UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorRia Setyawati, S.H.,M.H.,LL.MUNSPECIFIED
Depositing User: Tatik Poedjijarti
Date Deposited: 19 Jul 2017 21:12
Last Modified: 19 Jul 2017 21:12
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/59194
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item