PENGARUH RELIGIUSITAS DAN KEPERCAYAAN PADA INSTITUSI PENGELOLAAN ZAKAT TERHADAP ISTIQOMAH MUZAKKI DI SURABAYA

MUJIONO SATRIA WIBAWA, 041311433097 (2017) PENGARUH RELIGIUSITAS DAN KEPERCAYAAN PADA INSTITUSI PENGELOLAAN ZAKAT TERHADAP ISTIQOMAH MUZAKKI DI SURABAYA. Skripsi thesis, Universitas Airlangga.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
FEB EI 97-17 Wib p Abstrak.pdf

Download (28kB) | Preview
[img] Text (FULLTEXT)
FEB EI 97-17 Wib p Sec.pdf
Restricted to Registered users only until 24 October 2020.

Download (2MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh religiusitas dan kepercayaan pada institusi pengelolaan zakat terhadap istiqomah muzakki di Surabaya. Penelitian ini menggunakan kuisioner dalam pengambilan data primer dan pendekatan kuantitatif dengan analisis regresi berganda. Sampel penelitian berjumlah 60 orang muzakki yang merupakan warga Surabaya, pernah menunaikan zakat baik zakat fitrah, zakat maal, dan zakat profesi. Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan bahwa religiusitas yang terdiri dari dimensi keimanan, pengetahuan agama Islam, intensitas ibadah ritual, pengalaman agama, pengamalan ajaran Islam dan kepercayaan pada instiusi pengelolaan zakat secara bersama-sama (simultan) maupun parsial berpengaruh terhadap istiqomah muzakki di Surabaya. Saran yang diberikan kepada Lembaga Amil Zakat (LAZ) diharapkan menjaga kepercayaan para muzakki antara lain dengan memberikan pelayanan yang konsisten, menawarkan produk-produk yang berkualitas, terbuka dalam penyampaian informasi tentang produk-produk yang ditawarkan, ketepatan waktu dalam pelayanan produk, serta memberikan respon dan kesan yang baik dalam melaksanakan tugasnya sebagai lembaga pengelola dana zakat.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK2 FEB.EI.97/17 Wib p
Uncontrolled Keywords: Religiusitas, Kepercayaan, Istiqomah, Muzakki.
Subjects: K Law > KB Religious law in general
Divisions: 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Syariah
Creators:
CreatorsNIM
MUJIONO SATRIA WIBAWA, 041311433097UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorRirin Tri Ratnasari, Dr. , SE, M.SiUNSPECIFIED
Depositing User: Mr Binkol2 2
Date Deposited: 19 Dec 2017 22:33
Last Modified: 19 Dec 2017 22:33
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/64617
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item