TERAPI HIPERTENSI MENGGUNAKAN TITIK AKUPUNKTUR FENGCHI (GB 20), HEGU (LI 4) DAN TAICHONG (LR 3) SERTA HERBAL DEKOKTA SERBUK SIMPLISIA AKAR ALANG-ALANG (IMPERATA CYLINDRICA (L.) BEAUV)

HEMAS WURI YAKINTA, NIM011310413021 (2017) TERAPI HIPERTENSI MENGGUNAKAN TITIK AKUPUNKTUR FENGCHI (GB 20), HEGU (LI 4) DAN TAICHONG (LR 3) SERTA HERBAL DEKOKTA SERBUK SIMPLISIA AKAR ALANG-ALANG (IMPERATA CYLINDRICA (L.) BEAUV). Tugas Akhir D3 thesis, Universitas Airlangga.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
FV.TA.PT.09.17 . Yak.t - ABSTRAK.pdf

Download (261kB) | Preview
[img] Text (FULLTEXT)
FV.TA.PT.09.17 . Yak.t - SEC.pdf
Restricted to Registered users only until 3 November 2020.

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Studi kasus yang dilakukan pada penanganan hipertensi menggunakan titik Fengchi (GB 20), Taichong (LR 3) dan Hegu (LI 4), dalam 12 kali terapi selama 24 hari, satu minggu 3-4 kali terapi dengan selang waktu 1 hari, satu kali terapi dengan waktu 20 menit. Terapi herbal yang diberikan berupa dekokta simplisia serbuk akar alang-alang (Imperata cylindrica) 150 mL diminum 1 kali sehari setelah makan pada siang hari diberikan selama masa perawatan 24 hari. Dari terapi akupunktur dan terapi herbal tersebut, diperoleh hasil yang dapat menurunkan tekanan darah pasien hipertensi, yang pada awal pemeriksaan 160/90 mmHg dapat turun menjadi 130/80 mmHg.

Item Type: Thesis (Tugas Akhir D3)
Additional Information: KKA KK FV.TAPT.09/17 Yak t
Uncontrolled Keywords: Pengobat tradisional
Subjects: R Medicine > RM Therapeutics. Pharmacology > RM182-190 Other therapeutic procedures Including acupuncture, pneumatic aspiration, spinal puncture, pericardial puncture
Divisions: 15. Fakultas Vokasi > Departemen Kesehatan > D3 Pengobat Tradisional
Creators:
CreatorsNIM
HEMAS WURI YAKINTA, NIM011310413021NIM011310413021
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorH. Bambang Poernomo S., Dr., drh, MS,PA.VET (K)UNSPECIFIED
Thesis advisorArifa Mustika, Dr., dr., M.SiUNSPECIFIED
Depositing User: Mr Binkol1 1
Date Deposited: 28 Dec 2017 22:52
Last Modified: 22 Jan 2018 22:29
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/65628
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item