Studi Fandom Knights Society Di Liga Basket Indonesia

Deanty Chandra Pertiwi (2015) Studi Fandom Knights Society Di Liga Basket Indonesia. Skripsi thesis, Universitas Airlangga.

[img] Text (HALAMAN JUDUL)
1 HALAMAN JUDUL.pdf

Download (205kB)
[img] Text (ABSTRAK)
2. ABSTRAK .pdf

Download (19kB)
[img] Text (BAB 1)
3. BAB I PENDAHULUAN.pdf

Download (280kB)
[img] Text (BAB 2)
4. BAB II GAMBARAN UMUM KAJIAN PENELITIAN .pdf
Restricted to Registered users only until 27 March 2023.

Download (624kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 4)
6. BAB IV PENUTUP.pdf
Restricted to Registered users only until 27 March 2023.

Download (27kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 3)
5. BAB III ANALISIS DAN INTERPRETASI DATA.pdf
Restricted to Registered users only until 27 March 2023.

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
7. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (15kB)
[img] Text (LAMPIRAN)
8. LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only until 27 March 2023.

Download (688kB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Studi ini meneliti mengenai aktivitas Fandom Knights Society di Liga Basket Indonesia ketika CLS KNIGHTS Surabaya bertanding. Dan apa makna fans bagi para founder dan anggota Knights Society serta makna Knights Society di mata para pemain CLS KNIGHTS Surabaya. Signifikansi dari penelitian ini adalah karena CLS KNIGHTS Surabaya adalah salah satu tim basket papan atas perwakilan dari Kota Surabaya memiliki fansclub yang fanatik. Penelitian ini menggunakan teori Fans dari Henry Jenkins bahwa Fans sebagai devotee atau pemuja. Karena Fans adalah bagian dari fenomena Pop Culture maka definisi dari Pop Culture menurut Storey adalah khalayak pop (fans disebut sebagaikhalayak pop) yang dimana mereka mengonsumsi terhadap budaya tersebut. Para Khalayak Pop dinyatakan memamerkan kesenangan mereka hingga menimbulkan ekses emosional. Peneliti melakukan metode etnografi dan melakukan indepth interview terhadap para founder dan anggota Knights Society serta melakukan wawancara terhadap ketiga pemain CLS KNIGHTS Surabaya. Berdasarkan hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa bentuk fanatisme Knights Society di Liga Basket Indonesia terlihat melalui sosial media dan saat berada di lapangan ketika CLS KNIGHTS Surabaya sedang bertanding. Melalui sosial media, para anggota Knights Society selalu memberikan dukungan dan apresiasi melaui status maupun foto yang mereka upload di akun pribadi sosial media masing-masing dan bahkan memberikan komentar terhadap foto dan status yang di upload para pemain agar mereka mendapatkan feedback secara langsung dari pemain CLS KNIGHTS Surabaya di media sosial. Selain melalui media sosial, berbagai macam bentuk pengorbanan yang para Knights Society lakukan ketika mengikuti pertandingan CLS KNIGHTS Surabaya dari kota ke kota hanya untuk bertemu dan berinteraksi secara langsung dengan para pemain CLS KNIGHTS Surabaya.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK2 Fis.K.20/17 Per s
Uncontrolled Keywords: Pop Culture, Fandom, Etnografi Khalayak dan Sports and Lifestyle
Subjects: H Social Sciences
Divisions: 07. Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Komunikasi
Creators:
CreatorsNIM
Deanty Chandra PertiwiNIM071211533004
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorNisa Kurnia IllahiatiNIDN0030128401
Depositing User: Mr Binkol2 2
Date Deposited: 25 Jan 2018 17:12
Last Modified: 27 Mar 2020 02:19
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/67845
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item