IDENTIFIKASI PROTEIN SPESIFIK ORAL SQUAMOUS CELL CARCINOMA BERDASARKAN BERAT MOLEKUL

PRASTYO AGUNG MASYUDA, 021411133022 (2018) IDENTIFIKASI PROTEIN SPESIFIK ORAL SQUAMOUS CELL CARCINOMA BERDASARKAN BERAT MOLEKUL. Skripsi thesis, Universitas Airlangga.

[img]
Preview
Text (abstrak)
abstrak.pdf

Download (187kB) | Preview
[img] Text (full text)
full text.pdf
Restricted to Registered users only until 5 January 2021.

Download (2MB)

Abstract

Oral Squamous Cell Carcinoma (OSCC) merupakan malignansi epitelial yang terjadi pada daerah yang dilapisi oleh epitel squamous dalam rongga mulut. Patogenesis dari kanker ini bersifat multifaktorial dan melibatkan faktor intrinsik maupun ekstinsik. Diagnosa OSCC sulit ditegakkan karena kanker memiliki gejala awal yang tidak spesifik. Tidak adanya biomarker yang baik menyebabkan sulitnya penegakan diagnosis dini dan prognosis kanker. Tumor padat biasanya memiliki protein-encoding genes yang termutasiyang disebut dengan tumor associated antigens (TAAs). Protein ini nantinya diharapkan dapat menjadi biomarker untuk membantu menegakkan diagnosis dini. Tujuan. Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan berat molekul protein spesifik imunogenik pada oral squamous cell carcinoma dengan metode SDS-PAGE. Metode. Penelitian ini merupakan penelitian eksploratif deskriptif menggunakan rancangan crossectional study. Result. Hasil penelitian menunjukkan pita-pita protein pada berat molekul terdeteksi yaitu 119,451 kDa; 58,220 kDa; 48,645 kDa; 40,645 kDa; 33,961 kDa; dan 23,709 kDa. Kesimpulan. Berat molekul protein yang terkandung dalam oral squamous cell carcinoma yaitu 119,451 kDa; 58,220 kDa; 48,645 kDa; 40,645 kDa; 33,961 kDa; dan 23,709 kDa

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKA KK KG 221/17 Mas i
Uncontrolled Keywords: Oral squamous cell carcinoma, berat molekul, TAAs
Subjects: R Medicine > RK Dentistry
Divisions: 02. Fakultas Kedokteran Gigi
Creators:
CreatorsNIM
PRASTYO AGUNG MASYUDA, 021411133022UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorTheresia Indah Budhy, Dr. , drg., M.KesUNSPECIFIED
Depositing User: Unnamed user with email indah.fatma@staf.unair.ac.id
Date Deposited: 04 Jan 2018 18:43
Last Modified: 04 Jan 2018 18:43
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/68757
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item