TURNOVER INTENTION KARYAWAN PADA TOKO YASMINE DAN FAKTOR YANG MEMPENGARUHI

RESHA KAUTSAR FIRSTYAWAN, 041311233249 (2018) TURNOVER INTENTION KARYAWAN PADA TOKO YASMINE DAN FAKTOR YANG MEMPENGARUHI. Skripsi thesis, Universitas Airlangga.

[img]
Preview
Text (Abstrak)
B. 92-18 Fir t Abstrak.pdf

Download (22kB) | Preview
[img] Text (Fulltext)
B. 92-18 Fir t.pdf
Restricted to Registered users only until 4 May 2021.

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Pergantian karyawan merupakan persoalan yang penting bagi perusahaan dan karyawan. Fenomena turnover yang sering terjadi ialah kinerja sebuah perusahaan atau sebuah bisnis yang telah sedemikian bagus dapat terkena dampak, baik secara langsung ataupun tidak langsung oleh berbagai perilaku karyawan yang sulit untuk dicegah. Faktor yng dpat mempengaruhi turnover intention karyawan, yaitu gaji yang diterima kesempatan untuk peningkatan jenjang karir dan lain sebagainya. Oleh karea itu, penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menjelaskan tingkat dan faktor yang menyebabkan munculnya turnover intention pada karyawan di Toko Yasmine. Jenis penelitian yang digunakan adalah jenis penelitian kualitatif dengan metode pengumpulan data berupa wawancara, observasi dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu analisis data sebelum di lapangan, analisis data selama di lapangan dan triangulasi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa tingkat turnover intention karyawan di Toko Yasmine dapat dikatakan cukup tinggi karena mencapai 25% yang disebabkan oleh dua faktor eksternal dan internal. Faktor eksternal yang menyebabkan karyawan turnover adalah sistem gaji yang dibawah UMR, tidak ada jenjang karir yang jelas bagi karyawan, serta sistem kerja yang diterapkan di toko Yasmine yang menyebabkan karyawan tidak memiliki hari libur. Sedangkan faktor internal yang menyebabkan karyawan turnover adalah faktor demografi seperti usia, masa kerja, dan tingkat pendidikan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK-2 B. 92-18 Fir t
Uncontrolled Keywords: turnover intention, sistem gaji, demografi.
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory > HB1-3840 Economic theory. Demography
Divisions: 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Creators:
CreatorsNIM
RESHA KAUTSAR FIRSTYAWAN, 041311233249UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorTri Siwi Agustina, Dr., SE., M.SiUNSPECIFIED
Depositing User: Tatik Poedjijarti
Date Deposited: 04 May 2018 01:09
Last Modified: 04 May 2018 01:09
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/72165
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item