HUBUNGAN ANTARA SIKAP KERJA DAN KARAKTERISTIK INDIVIDU DENGAN KELUHAN MUSCULOSKELETAL DISORDERS (Studi Pada Pengrajin Manik Kaca Bagian Percetakan Di Desa Plumbon Gambang, Kecamatan Gudo,Kabupaten Jombang)

CAHYANI ASRI WAHYUNI, 101411131001 (2018) HUBUNGAN ANTARA SIKAP KERJA DAN KARAKTERISTIK INDIVIDU DENGAN KELUHAN MUSCULOSKELETAL DISORDERS (Studi Pada Pengrajin Manik Kaca Bagian Percetakan Di Desa Plumbon Gambang, Kecamatan Gudo,Kabupaten Jombang). Skripsi thesis, Universitas Airlangga.

[img]
Preview
Text (ABSTRACT)
KKC KK FKM.317-18 Wah h ABSTRAK.pdf

Download (25kB) | Preview
[img] Text (FULLTEXT)
KKC KK FKM.317-18 Wah h SKRIPSI.pdf
Restricted to Registered users only until 4 December 2021.

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Gangguan musculoskeletal dapat terjadi pada pekerjaan apa saja. Pembuatan manik kaca merupakan salah satu pekerjaan di sector informal yang berpotensi terkena gangguan musculoskeletal. Salah satu penyebab gangguan musculoskeletal adalah sikap kerja yang tidak ergonomis. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi hubungan antara sikap kerja dan karakteristik individu dengan keluhan musculoskeletal disorders pada pekerja pembuatan manik-manik kaca dibagian percetakan di daerah Plumbon Gambang. Penelitian ini merupakan penelitiaan obsevasional analitik dengan menggunakan desain cross sectional. Responden yang diteliti adalah seluruh pengrajin manik kaca bagian percetakan di Plumbon Gambang sebanyak 30 responden. Variabel independen yang diteliti yaitu umur, kebiasaan merokok, kesegaran jasmani dan sikap kerja. Sedangkan variabel dependen yang diteliti adalah keluhan musculoskeletal disorders. Hasil penelitian menunjukkan penelitian menunjukkan bahwa 80% responden melakukan sikap kerja dengan kategori risiko sedang dan 66,7% responden mengalami keluhan muskuloskeletal dalam tingkat risiko sedang. Ada hubungan yang sedang antara kejadian keluhan muskuloskeletal dengan umur responden (koefisien korelasi=0,464), kebiasaan merokok responden (koefisien korelasi=0,422). Ada hubungan yang kuat antara kejadiaan keluhan muskuloskeletal dengan kesegaran jasmani responden (koefisien korelasi=0,611). Kesimpulan dari penelitian ini adalah sikap kerja dengan risiko tinggi akan mempengaruhi keluhan musculoskeletal disorder. Karakteristik individu yang dimiliki responden juga mempengaruhi terhadap keluhan musculoskeletal disorder. Saran untuk home industry adalah sebaiknya pemilik home industry dapat menempelkan gambar sikap kerja yang baik yang telah diberikan oleh penulis sehingga dapat menjadi pedoman bagi para pengrajin dalam bekerja dengan sikap kerja yang baik.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKC KK FKM.317/18 Wah h
Uncontrolled Keywords: individual characteristic, work posture, musculoskeletal disorder complains
Subjects: R Medicine > RC Internal medicine > RC554-569.5 Personality disorders. Behavior problems Including sexual problems, drug abuse,suicide, child abuse
Divisions: 10. Fakultas Kesehatan Masyarakat
Creators:
CreatorsNIM
CAHYANI ASRI WAHYUNI, 101411131001UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorIndriati Paskarini, S.H., M.Kes.UNSPECIFIED
Depositing User: mrs hoeroestijati beta
Date Deposited: 04 Dec 2018 12:13
Last Modified: 04 Dec 2018 12:13
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/76121
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item