ANALISIS PENGARUH NILAI TUKAR DAN PERTUMBUHAN EKONOMI TERHADAP NERACA PERDAGANGAN : STUDI KASUS PERDAGANGAN INDONESIA DAN MITRA DAGANG ASEAN

Lyna Indriana, 040318202 (2007) ANALISIS PENGARUH NILAI TUKAR DAN PERTUMBUHAN EKONOMI TERHADAP NERACA PERDAGANGAN : STUDI KASUS PERDAGANGAN INDONESIA DAN MITRA DAGANG ASEAN. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
gdlhub-gdl-s1-2008-indrianaly-8709-c1608-k.pdf

Download (346kB) | Preview
[img] Text (FULL TEXT)
7849.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Penelitian ini menguji fenomena J-Curve pada perdagangan Indonesia dengan negara-negara ASEAN 3 (Malaysia, Singapura, Thailand). Sesuai dengan fenomena J-Curve yang menyatakan adanya depresiasi nilai tukar akan memperburuk neraca perdagangan dan membawa perbaikan seiring berjalannya waktu, penelitian ini menjelaskan bagaimana dampak perubahan nilai tukar riil Rupiah dengan mata uang negara-negara ASEAN 3 (Ringgit, Dollar, Bath) dalam mempengaruhi perilaku neraca perdagangan, dan menjelaskan dampak pertumbuhan ekonomi terhadap neraca perdagangan. Prosedur pengujian yang digunakan dalam menguji fenomena J-Curve adalah dengan menggunakan analisis impulse response. Sedangkan pengaruh pertumbuhan ekonomi terhadap neraca perdagangan dapat dilihat dari hasil estimasi VECM. Hasil yang diperoleh dari analisis impulse response dan estimasi VECM menunj ukkan bahwa tidak terjadi fenomena J-Curve pada seluruh perdagangan Indonesia dengan negara-negara ASEAN 3, dan pertumbuhan ekonomi berpengaruh secara signifikan terhadap neraca perdagangan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK-2 C 16/08 Ind a
Uncontrolled Keywords: FOREIGN EXCHANGE RATES; BALANCE OF TRADE
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF1-6182 Commerce
H Social Sciences > HG Finance > HG3810-4000 Foreign exchange. International finance. International monetary system
K Law > K Law (General) > K1-7720 Law in general. Comparative and uniform law. Jurisprudence > K(520)-5582 Comparative law. International uniform law > K3820-3836 Economic constitution, policy, planning, and development
Divisions: 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Pembangunan
Creators:
CreatorsNIM
Lyna Indriana, 040318202UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorUnggul Heriqbaldi, S.E., M.Si., M.App., EcUNSPECIFIED
Depositing User: Nn Duwi Prebriyuwati
Date Deposited: 11 Dec 2008 12:00
Last Modified: 13 Jul 2017 18:58
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/7849
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item