TAUFIQUR ROHMAN, 041424253041 (2019) DETEKSI FRAUD : QUO VADIS SISTEM PENGENDALIAN INTERNAL PEMERINTAH. Thesis thesis, Universitas Airlangga.
Text (abstrak)
abstrak.pdf Download (116kB) |
|
Text (full text)
full text.pdf Restricted to Registered users only until 21 February 2022. Download (944kB) | Request a copy |
Abstract
Penelitian ini membahas tentang bagaimana Aparat Pengawas Internal Pemerintah memahami perannya dalam hal deteksi fraud dan Sistem Pengendalian Internal Pemerintah. Tujuan dari penelitian ini adalah ingin mengetahui sejauh mana Aparat Pengawas Internal Pemerintah memahami perannya dalam deteksi fraud dikatikan dengan Sistem Pengendalian Internal Pemerintah di Pemerintah Provinsi ‘XYZ’. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pemahaman APIP masih sangat beragam bahkan masih banyak yang belum memahami perannya dalam hal deteksi dan pencegahan fraud. Hal yang tidak jauh berbeda juga terhadap Sistem Pengendalian Internal Pemerintah dikaitkan dengan peran APIP tersebut. Kondisi yang menjadi benang merah masih belum belum berfungsinya early warning system bagi upaya pemberantasan korupsi di tanah air.
Item Type: | Thesis (Thesis) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Additional Information: | KKB KK TEA 14/19 Roh d | ||||||
Uncontrolled Keywords: | Fraud, SPIP, APIP | ||||||
Subjects: | T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General) > TA177.4-185 Engineering economy | ||||||
Divisions: | 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Magister Akuntansi | ||||||
Creators: |
|
||||||
Contributors: |
|
||||||
Depositing User: | Unnamed user with email indah.fatma@staf.unair.ac.id | ||||||
Date Deposited: | 21 Feb 2019 03:40 | ||||||
Last Modified: | 21 Feb 2019 03:40 | ||||||
URI: | http://repository.unair.ac.id/id/eprint/80366 | ||||||
Sosial Share: | |||||||
Actions (login required)
View Item |