EKSPLORASI FAKTOR - FAKTOR PENYEBAB PENURUNAN TINGKAT REVENUE TAHUN ANGGARAN 2017 DIVISI PEMELIHARAAN GEDUNG DI PT. GRAHA SARANA DUTA AREA V JATIM BALI NUSRA

H a i k a l, 041424353045 (2019) EKSPLORASI FAKTOR - FAKTOR PENYEBAB PENURUNAN TINGKAT REVENUE TAHUN ANGGARAN 2017 DIVISI PEMELIHARAAN GEDUNG DI PT. GRAHA SARANA DUTA AREA V JATIM BALI NUSRA. Thesis thesis, Universitas Airlangga.

[img] Text (abstrak)
abstrak.pdf

Download (723kB)
[img] Text (full text)
full text.pdf
Restricted to Registered users only until 25 February 2022.

Download (2MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

PT. Graha Sarana Duta (GSD) merupakan anak perusahaan Telkom yang memiliki portofolio bisnis Property Management, Property Lease, Property Development dan Property Facility, Untuk kelancaran Operasional PT. Graha Sarana Duta membentuk 7 Regional atau Divisi Kerja salah satunya Area V Jatim Bali Nusra. Sebagai perusahaan yang bergerak dalam bisnis pemeliharaan gedung tentunya PT. Graha Sarana Duta (GSD) mempunyai target revenue yang harus dicapai. Target revenue ini bisa dicapai bila prestasi kinerja yang dilaporkan melalui Checklist atau BAPP (Berita Acara Pemeriksaan Pekerjaan) Bulanan dinilai 100% oleh WASPANG (Pengawas Lapangan) masing-masing Tenant. Penelitian ini menganalisis secara eksploratif mengenai faktor-faktor penyebab penurunan tingkat revenue Tahun Anggaran 2017 divisi pemeliharaan gedung di PT. Graha Sarana Duta Area V Jatim Bali Nusra, penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif, dengan metode pengambilan data yaitu observasi lapangan dan wawancara yang mendalam dan kemudian dilakukan treangulasi sumber dari hasil wawancara, Elemen-elemen yang menjadi pedoman untuk wawancara adalah Material, man, equipment, environment, measurement dan method yang kemudian akan disimpulkan dengan diagram Fishbone. Dari penelitian yang dilakukan, diketahui bahwa yang menjadi faktor-faktor penurunan tingkat revenue diantaranya dari segi Material Gedung yang dikelolah sudah berumur tua dan rapuh, Man, Tenaga teknisi jumlahnya masih kurang dan belum memiliki sertifikasi serta pemenuhan SDM lambat, dari segi Equipment, Peralatan banyak yang rusak dan belum lengkap, pemenuhan peralatan kerja terlambat, dari segi Environment, Transportasi masih terbatas dan pemilik ruang kerja menghalangi kegiatan pemeliharaan, petugas pembuat surat izin masuk ruangaan belum ditunjuk sehingga menghambat kegiatan pemeliharaan gedung, dar dari segi method pengaturan jadwal kegiatan pemeliharaan kurang flexibel. Dengan adanya berbagai faktor yang ditemukan diharapkan dapat mempermudah untuk merumuskan rancangan perbaikan agar PT Graha Sarana Duta Khususnya Area V Jatim Bali Nusra mampu meningkatkan pencapaian revenue untuk mencapai target yang ditetapkan

Item Type: Thesis (Thesis)
Additional Information: KKB KK MM 12/19 Hai e
Uncontrolled Keywords: Revenue, Cecklist, Diagram Fishbone, man, equipment, environment, process dan method
Subjects: H Social Sciences > HJ Public Finance > HJ9-9940 Public finance > HJ9103-9695 Local finance. Municipal finance
Divisions: 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Magister Manajemen
Creators:
CreatorsNIM
H a i k a l, 041424353045UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorGancar Candra Premananto, Dr., M. SiUNSPECIFIED
Depositing User: Unnamed user with email indah.fatma@staf.unair.ac.id
Date Deposited: 25 Feb 2019 06:01
Last Modified: 25 Feb 2019 06:01
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/80452
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item