EVALUASI PIRANI SCORE PADA PASIEN CLUBFOOT YANG DITERAPI DENGAN PONSETI METHOD DI RSUD DR. SOETOMO SURABAYA

Henry Dominica, NIM011328126303 (2019) EVALUASI PIRANI SCORE PADA PASIEN CLUBFOOT YANG DITERAPI DENGAN PONSETI METHOD DI RSUD DR. SOETOMO SURABAYA. Thesis thesis, Universitas Airlangga.

[img] Text (Abstrak)
PPDS.IOT. 12-19 Dom e Abstrak.pdf

Download (257kB)
[img] Text (Fulltext)
PPDS.IOT. 12-19 Dom e.pdf
Restricted to Registered users only until 24 June 2022.

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Pendahuluan : Clubfoot adalah salah satu kelainan bawaan yang sering dijumpai dibidang orthopedic pediatric, berupa deformitas three dimensional pada kaki. Ponseti adalah salah satu metode terapi non operatif pada clubfoot yang terbukti efektif dan dikenal secara luas. Pirani score adalah salah satu sistem skoring yang mudah diaplikasikan dalam manajemen clubfoot, meskipun peranannya dalam evaluasi progress terapi dan menilai derajat keparahan belum jelas. Metode : Penelitian adalah studi retrospektif dengan melibatkan 32 kaki dari 22 pasien yang terlahir dengan idiopathic clubfoot. Telah dilakukan serial plastering dan tenotomy sesuai metode Ponseti kemudian di-evaluasi dengan waktu pengamatan 5 tahun. Variabel yang di-evaluasi meliputi jenis kelamin, usia pemasangan cast pertama kali, keterlibatan kaki, jumlah cast, tindakan tenotomy, dan pemakaian brace. Data yang diperoleh diolah secara statistik dengan SPSS versi 22. Hasil : Didapatkan korelasi antara Total Pirani Score dengan derajat keparahan menurut Ponseti (Coeff. Correlation 0,585; Sig. (2-tailed) < 0,05) Diskusi : Pirani Score adalah sistem skoring yang mudah dan terpercaya untuk menilai derajat keparahan dan evaluasi progress terapi clubfoot pada evaluasi 5 tahun.

Item Type: Thesis (Thesis)
Additional Information: KKA KK PPDS.IOT. 12-19 Dom e
Uncontrolled Keywords: Clubfoot, Pirani Score, Metode Ponseti
Subjects: R Medicine > RD Surgery > RD701-811 Orthopedic surgery
Divisions: 01. Fakultas Kedokteran > Orthopaedi dan Traumatologi
Creators:
CreatorsNIM
Henry Dominica, NIM011328126303NIM011328126303
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorTri Wahyu Martanto,, dr, Sp.OT(K)UNSPECIFIED
Depositing User: Tatik Poedjijarti
Date Deposited: 24 Jun 2019 00:58
Last Modified: 24 Jun 2019 00:58
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/83532
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item