PENGARUH KOMITMEN ORGANISASI DAN KOMPETENSI PEGAWAI TERHADAP KINERJA TENAGA KEPENDIDIKAN FAKULTAS KEDOKTERAN HEWAN UNIVERSITAS AIRLANGGA

M A R D I A N A, 091724253016 (2019) PENGARUH KOMITMEN ORGANISASI DAN KOMPETENSI PEGAWAI TERHADAP KINERJA TENAGA KEPENDIDIKAN FAKULTAS KEDOKTERAN HEWAN UNIVERSITAS AIRLANGGA. Thesis thesis, Universitas Airlangga.

[img] Text (abstrak)
abstrak1.pdf

Download (87kB)
[img] Text (daftar isi)
daftar isi.pdf

Download (76kB)
[img] Text (daftar pustaka)
daftar pustaka.pdf

Download (121kB)
[img] Text (full text)
full text.pdf
Restricted to Registered users only until 25 June 2022.

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: Http:///lib.unair.ac.id

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh antara variabel komitmen organisasional dan kompetensi karyawan secara parsial terhadap kinerja karyawan dan pengaruh antara variabel komitmen organisasi dan kompetensi karyawan secara simultan terhadap kinerja karyawan. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah dengan pendekatan kuantitatif. Teknik pengambilan sampel pada penelitian ini menggunakan probabylity sampling dengan teknik simple random sampling kepada 73 karyawan. Pada penelitian ini analisis data yang digunakan dengan menggunakan analisis statistik deskriptif dan analisis statistik SPSS 20 dengan uji hipotesis yang terdiri dari uji asumi klasik dan analisis linier berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa komitmen organisasional dan kompetensi karyawan berpengaruh secara simultan terhadap kinerja karyawan dengan nilai sig.F 0,000 < α = 0,05. Variabel komitmen organisasi (X1) yang ditunjukkan dengan uji t, diketahui bahwa nilai sig untuk X1 terhadap Y adalah sebesar 0.131 > α 0.05 dan nilai , thitung 1.528 < ttabel 1.669 maka H1 ditolak yang berarti tidak terdapat pengaruh X1 terhadap Y, namun Variabel kompetensi (X2) memiliki nilai sig untuk X2 terhadap Y adalah sebesar 0.023 < α 0.05 dan nilai , thitung 2.325 > ttabel 1.669 maka H2 diterima yang berarti terdapat pengaruh X2 terhadap Y.

Item Type: Thesis (Thesis)
Additional Information: KKB KK TPS 21/19 Mar p
Uncontrolled Keywords: Organizational Commitment, employee competence, Employee Performance.
Subjects: K Law > KB Religious law in general > KB1-4855 Religious law in general. Comparative religious law. Jurisprudence > KB400-4855 Interdisciplinary discussion of subjects > KB2870 Civil service. Employees of state, communal agencies, and religious corporations
Divisions: 09. Sekolah Pasca Sarjana > S2 Pengembangan Sumber Daya Manusia
Creators:
CreatorsNIM
M A R D I A N A, 091724253016UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorSiwi Agustin, Dr. , SE., M.SiUNSPECIFIED
Depositing User: Unnamed user with email indah.fatma@staf.unair.ac.id
Date Deposited: 25 Jun 2019 09:22
Last Modified: 25 Jun 2019 09:22
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/83773
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item