PENGARUH KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL TERHADAP KINERJA KARYAWAN DENGAN JOB INVOLVEMENT SEBAGAI VARIABEL MEDIASI PADA PT. “X”

ROSAYUM BASHIROH, 041211233135 (2019) PENGARUH KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL TERHADAP KINERJA KARYAWAN DENGAN JOB INVOLVEMENT SEBAGAI VARIABEL MEDIASI PADA PT. “X”. Skripsi thesis, Universitas Airlangga.

[img] Text (ABSTRAK)
ABSTRAK .pdf

Download (25kB)
[img] Text (DAFTAR ISI)
DAFTAR ISI .pdf

Download (198kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA .pdf

Download (190kB)
[img] Text (FULLTEXT)
B 283-19 Bas p.pdf
Restricted to Registered users only until 27 September 2022.

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Persaingan industri yang semakin ketat menuntut perusahaan harus memiliki keunggulan dan daya saing untuk dapat bertahan dalam persaingan dengan perusahaan-perusahaan yang sejenis. Demi keberlangsungan dan keberhasilan perusahaan, kepemimpinan menjadi kunci yang dapat mempengaruhi kinerja karyawan dan job involvement pada karyawan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kepemimpinan transformasional terhadap kinerja karyawan dengan job involvement sebagai variabel mediasi. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Populasi penelitian ini adalah berjumlah 60 orang, setelah survey dilakukan data responden yang kembali sebanyak 48 responden. Teknik analisis yang digunakan pada penelitian ini adalah Path Analysis. Teknis pengujian data yang digunakan dalam penelitian ini adalah program AMOS. Hasil penelitian menunjukkan kepemimpinan transformasional berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan. Job involvement memediasi pengaruh antara kepemimpinan transformasional terhadap kinerja karyawan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK-2 B 283/19 Bas p
Uncontrolled Keywords: Transformational Leadership, Employee Performance, Job Involvement
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5549-5549.5 Personnel management. Employment
Divisions: 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Creators:
CreatorsNIM
ROSAYUM BASHIROH, 041211233135UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorDwi Ratmawati, NIDN: -UNSPECIFIED
Depositing User: Guruh Haris Raputra, S.Sos., M.M. '-
Date Deposited: 27 Sep 2019 03:02
Last Modified: 27 Sep 2019 03:04
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/87697
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item