ANALISIS DETERMINAN JANGKAUAN KOPERASI SYARIAH TERHADAP MASYARAKAT MISKIN DI JAWA TIMUR

TITA NOVITA SARI, 041511433081 (2019) ANALISIS DETERMINAN JANGKAUAN KOPERASI SYARIAH TERHADAP MASYARAKAT MISKIN DI JAWA TIMUR. Skripsi thesis, Universitas Airlangga.

[img] Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (152kB)
[img] Text (DAFTAR ISI)
DAFTAR ISI.pdf

Download (97kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (191kB)
[img] Text (FULLTEXT)
FEB.EI 151-19 Sar a.pdf
Restricted to Registered users only until 30 September 2022.

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis jangkauan koperasi syariah di Jawa Timur dan faktor-faktor yang mempengaruhinya. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan teknik analisis regresi tobit. Pengambilan sampel menggunakan teknik accidental sampling dan didapatkan 8 koperasi syariah yang sesuai kriteria. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa koperasi syariah kurang dapat menjangkau masyarakat miskin di Jawa Timur. Hasil perhitungan rata-rata skor jangkauan sampel 8 koperasi syariah terhadap masyarakat miskin di Jawa Timur pada tahun 2018 berdasarkan Indikator United States Agency for International Development (USAID) yaitu sebesar 12 dari total skor maksimal sebesar 20. Faktor-faktor yang mempengaruhinya yaitu Rasio Non Performing Financing (NPF) , rasio leverage, hibah, jumlah kantor dan ukuran koperasi.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK-2 FEB.EI 151/19 Sar a
Uncontrolled Keywords: Islamic Cooperative, Outreach, Tobit Regression
Subjects: H Social Sciences > HJ Public Finance > HJ9-9940 Public finance > HJ9103-9695 Local finance. Municipal finance
Divisions: 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Syariah
Creators:
CreatorsNIM
TITA NOVITA SARI, 041511433081UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorRADITYA SUKMANA, NIDN: 0013047605UNSPECIFIED
Depositing User: Guruh Haris Raputra, S.Sos., M.M. '-
Date Deposited: 30 Sep 2019 05:42
Last Modified: 30 Sep 2019 05:42
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/87936
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item