Rifatul Hasanah (2019) Psk Pemakai Penglarisan Di Lokalisasi Sumber Loh (Padang Bulan) Kabupaten Banyuwangi. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.
Text
1. HALAMAN JUDUL.pdf Download (433kB) |
|
Text
2. ABSTRAK.pdf Download (108kB) |
|
Text
3. DAFTAR ISI.pdf Download (71kB) |
|
Text
4. BAB I PENDAHULUAN.pdf Download (269kB) |
|
Text
5. BAB II KONTEKS SOSIAL PROSTITUSI DAN LOKASI PENELITIAN.pdf Restricted to Registered users only until 5 March 2023. Download (783kB) | Request a copy |
|
Text
6. BAB III PRAKTIK PROSTITUSI DI LOKALISASI SUMBER LOH(PADANG BULAN).pdf Restricted to Registered users only until 5 March 2023. Download (512kB) | Request a copy |
|
Text
7. BAB IV PSK PEMAKAI MEDIA PENGLARISAN.pdf Restricted to Registered users only until 5 March 2023. Download (194kB) | Request a copy |
|
Text
8. BAB V PENUTUP.pdf Restricted to Registered users only until 5 March 2023. Download (111kB) | Request a copy |
|
Text
9. DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (176kB) |
Abstract
Di berbagai wilayah ibu kota atau daerah di Indonesia dapat dijumpai praktik prostitusi dengan modus yang beragam. Lokalisasi Sumber Loh atau Padang Bulan yang berada di Kabupaten Banyuwangi merupakan salah satu tempat prostitusi yang tetap beroperasi meski telah ditutup. Hal tersebut menunjukkan bahwa pelacuran merupakan suatu problema yang sangat urgen dipecahkan sepanjang sejarah perjalanan prostitusi di Indonesia. Berbagai tindakan yang dilakukan oleh para pemain prostitusi digunakan untuk melancarkan aktivitasnya. Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji masalah praktik prostitusi Sumber Loh yang tetap bertahan dan penggunaan berbagai media magis penglarisan oleh para PSK. Pada karya tulis ini menggunakan metode penelitian deskriptif kualitatif dan pengambilan informan dengan metode snowball. Pengambilan data dalam penelitian ini menggunakan wawancara informal semi partisipan serta observasi lapangan. Teori yang digunakan sebagai acuan dalam pembahan ini adalah teori tindakan rasional Max Weber dan teori jaringan sosial. Hasil penelitian menjelaskan bahwa praktik prostitusi pada lokalisasi Sumber Loh atau Padang Bulan merupakan pelacuran terselubung. Persoalan ekonomi menjadi alasan keberadaan lokalisasi yang tetap bertahan. Tantangan yang dihadapi para pemain prostitusi yaitu tindakan responsif dari pemerintah melakukan razia rutin dan persaingan antara para psk dalam pencapaian penghasilan. berjalannya bisnis prostitusi ditandai dengan terbentuknya hubungan sosial dan peran masing-masing aktor yang memiliki tujuan sama. Beberapa tokoh masyarakat hingga oknum pemerintah setempat terlibat dalam permainan bisnis lokalisasi. Kemudian untuk strategi persaingan agar mendapatkan pelanggan dan penghasilan lebih para PSK lokalisasi Sumber Loh menggunakan jasa dukun dengan memakai penglarisan. Jenis magis digunakan sebagai penglarisan yaitu magis merah, kuning, putih dan hitam. Media Penglarisan yang dipakai berupa mantra pesensren, jimat, susuk hingga lintrik yang telah popular dikalang PSK. Magis tersebut digunakan berdasarkan tujuan setiap pemakai.
Item Type: | Thesis (Skripsi) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Additional Information: | KKB KK-2 FIS.S 03/20 Has p | ||||||
Uncontrolled Keywords: | padang bulan, prostitusi, magis, tindakan rasional | ||||||
Subjects: | H Social Sciences > HM Sociology | ||||||
Divisions: | 07. Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Sosiologi | ||||||
Creators: |
|
||||||
Contributors: |
|
||||||
Depositing User: | Dwi Marina | ||||||
Date Deposited: | 05 Mar 2020 04:05 | ||||||
Last Modified: | 05 Mar 2020 04:05 | ||||||
URI: | http://repository.unair.ac.id/id/eprint/94834 | ||||||
Sosial Share: | |||||||
Actions (login required)
View Item |