Pengaruh Organizational Justice Terhadap Work Engagement Dengan Transformational Leadership Sebagai Moderasi (Studi pada Badan Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah Kota Probolinggo)

Shinta Dian Octaviani (2020) Pengaruh Organizational Justice Terhadap Work Engagement Dengan Transformational Leadership Sebagai Moderasi (Studi pada Badan Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah Kota Probolinggo). Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img] Text
1. HALAMAN JUDUL.pdf

Download (202kB)
[img] Text
2. ABSTRAK.pdf

Download (40kB)
[img] Text
3. DAFTAR ISI.pdf

Download (107kB)
[img] Text
4. BAB 1 PENDAHULUAN.pdf

Download (114kB)
[img] Text
5. BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only until 15 December 2023.

Download (175kB) | Request a copy
[img] Text
6. BAB 3 METODE PENELITIAN.pdf
Restricted to Registered users only until 15 December 2023.

Download (114kB) | Request a copy
[img] Text
7. BAB 4 PEMBAHASAN.pdf
Restricted to Registered users only until 15 December 2023.

Download (336kB) | Request a copy
[img] Text
8. BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN.pdf
Restricted to Registered users only until 15 December 2023.

Download (45kB) | Request a copy
[img] Text
9. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (89kB)
[img] Text
10. LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only until 15 December 2023.

Download (575kB) | Request a copy
[img] Text
kesedian publikasi.pdf

Download (108kB)
Official URL: http://www.lib.unair.ac.id

Abstract

Organizational Justice dapat berpengaruh penting bagi perusahaan dan karyawan, dalam kasus ini yaitu pegawai Badan Pendapatan, Pengelolaan Keuangan, dan Aset Daerah Kota Probolinggo yang memiliki permasalahan utama terkait apakah Organizational Justice telah memberikan kontribusi secara optimal sehingga dapat menunjang pencapaian tujuan perusahaan. Penelitian ini berfokus pada bagaimana Organizational Justice dapat meningkatkan Work Engagement karyawan. Variabel-variabel yang digunakan dalam penelitian ini adalah Distributive Justice, Procedural Justice, Work Engagement, dan Transformational Leadership. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan menggunakan kuesioner dan metode Analisis Regresi Berganda Responden dari penelitian ini adalah pegawai BPPKAD Kota Probolinggo sebanyak 42 orang (tidak termasuk Kepala BPPKAD dan Kepala Bidang). Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa distributive justice dan procedural jutice berpengaruh positif signifikan terhadap work engagement. Namun, distributive justice tidak mempengaruhi work engagement ketika transformational leadership sebagai moderasi. Sedangkan transformational leadership memoderasi pengaruh procedural justice terhadap work engagement.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK-2 B.158/20 Oct p
Uncontrolled Keywords: Distributive Justice, Procedural Justice, Work Engagement, dan Transformational Leadership
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD61 Risk Management
Divisions: 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Creators:
CreatorsNIM
Shinta Dian OctavianiNIM041611233246
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorDwi RatmawatiNIDN-
Depositing User: Dwi Marina
Date Deposited: 15 Dec 2020 03:46
Last Modified: 15 Dec 2020 03:46
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/101678
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item