Uji Properti Gugus Fosfat dan Hidroksil dari Sisik Ikan Kakap Putih (Lates Calcarifer) sebagai Kandidat Hidroksiapatit Sintetik dengan Metode FTIR

Syania Edinda Febriyanti (2020) Uji Properti Gugus Fosfat dan Hidroksil dari Sisik Ikan Kakap Putih (Lates Calcarifer) sebagai Kandidat Hidroksiapatit Sintetik dengan Metode FTIR. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img] Text (HALAMAN JUDUL)
1. HALAMAN JUDUL.pdf

Download (1MB)
[img] Text (ABSTRAK)
2. ABSTRAK.pdf

Download (144kB)
[img] Text (DAFTAR ISI)
3. DAFTAR ISI.pdf

Download (104kB)
[img] Text (PENDAHULUAN)
4. BAB 1 PENDAHULUAN.pdf

Download (95kB)
[img] Text (TINJAUAN PUSTAKA)
5. BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only until 22 February 2024.

Download (279kB) | Request a copy
[img] Text (KERANGKA KONSEPTUAL)
6. BAB 3 KERANGKA KONSEPTUAL.pdf
Restricted to Registered users only until 22 February 2024.

Download (108kB) | Request a copy
[img] Text (METODE PENELITIAN)
7. BAB 4 METODE PENELITIAN.pdf
Restricted to Registered users only until 22 February 2024.

Download (149kB) | Request a copy
[img] Text (HASIL PENELITIAN DAN ANALISA DATA)
8. BAB 5 HASIL PENELITIAN DAN ANALISA DATA.pdf
Restricted to Registered users only until 22 February 2024.

Download (254kB) | Request a copy
[img] Text (PEMBAHASAN)
9. BAB 6 PEMBAHASAN.pdf
Restricted to Registered users only until 22 February 2024.

Download (94kB) | Request a copy
[img] Text (SIMPULAN DAN SARAN)
10. BAB 7 SIMPULAN DAN SARAN.pdf
Restricted to Registered users only until 22 February 2024.

Download (79kB) | Request a copy
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
11. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (153kB)
[img] Text (LAMPIRAN)
12. LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only until 22 February 2024.

Download (246kB) | Request a copy
[img] Text (EMBARGO)
13. EMBARGO.pdf
Restricted to Registered users only

Download (407kB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Di Indonesia, harga pasaran hidroksiapatit mencapai 1,5 juta per 5 miligram dan ketersediaannya masih bergantung pada produk impor. Untuk mengatasi hal tersebut, dapat digunakan bahan alternatif seperti sisik ikan kakap putih. Gugus fosfat (PO4)3- dan hidroksil (-OH) merupakan gugus fungsional dari hidroksiapatit sintetik. Adanya gugus fosfat (PO4)3- dan hidroksil (-OH) pada sampel dapat mengindikasikankan kehadiran atau adanya kandungan hidroksiapatit pada sampel sehingga gugus fosfat dan hidroksil dapat digunakan sebagai parameter uji properti tersebut. Pada penelitian ini, karakteristik fosfat dan hidroksil pada kelompok sisik ikan kakap putih dibandingkan dengan kelompok hidroksiapatit sintetik kimia menggunakan metode FTIR. Tujuan: untuk menjelaskan apakah sisik Ikan Kakap Putih (Lates calcarifer) dapat digunakan sebagai kandidat hidroksiapatit sintetik serta untuk menganalisis karakteristik gugus fosfat dan hidroksil yang dihasilkan dari sisik Ikan Kakap Putih (Lates calcarifer). Bahan dan Metode Penelitian: Sampel penelitian yang digunakan adalah sisik ikan kakap putih usia panen 6 bulan yang didapat dari Pelelangan Ikan Muara Karang, Jakarta. Metode analisis FTIR atau Fourier Transform Infra Red digunakan dengan membandingkan gambaran puncak gugus fosfat dan hidroksil antara kelompok sisik ikan kakap dengan kelompok kontrol hidroksiapatit sintetik kimia pada rentang rentang gelombang 1350–1250, 1050–990, 1240–1190 / 995–850, 1100-1000 untuk gugus fosfat dan pada rentang gelombang 3650-3600, 3570-3200,3400-2400 untuk gugus hidroksil. Hasil: Pada kelompok sisik ikan kakap putih terdapat gambaran puncak gugus fosfat (PO4)3- dan hidroksil (-OH) yang memiliki rentang gelombang yang sama dengan kelompok kontrol hidroksiapatit sintetik kimia yaitu pada rentang 850 – 995 cm- , 990-1050 cm- / 1000-1100 cm- , dan 3200 – 3570 cm-. Kesimpulan: Sisik ikan kakap putih dapat digunakan sebagai kandidat hidroksiapatit sintetik.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKA KK KG. 24 / 21 Feb u
Uncontrolled Keywords: Sisik ikan kakap putih, Gugus Fosfat, Gugus Hidroksil, FTIR
Subjects: R Medicine > RK Dentistry > RK1-715 Dentistry
S Agriculture > SH Aquaculture. Fisheries. Angling
Divisions: 02. Fakultas Kedokteran Gigi
Creators:
CreatorsNIM
Syania Edinda FebriyantiNIM021711133056
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorDian Agustin WahjuningrumNIDN0020087102
Thesis advisorSetyabudiNIDN0012077202
Depositing User: Dewi Puspita
Date Deposited: 25 Feb 2021 02:16
Last Modified: 25 Feb 2021 02:16
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/104269
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item