Pengukuran Derajat Keasaman Air Hasil Variasi Tingkat Ketebalan Komponen Filter Menggunakan Sensor pH Berbasis IoT

Danangtiko Pramudipto (2020) Pengukuran Derajat Keasaman Air Hasil Variasi Tingkat Ketebalan Komponen Filter Menggunakan Sensor pH Berbasis IoT. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img] Text
1. HALAMAN JUDUL .pdf

Download (447kB)
[img] Text
2. ABSTRAK.pdf

Download (543kB)
[img] Text
3. DAFTAR ISI.pdf

Download (414kB)
[img] Text
4. BAB I PENDAHULUAN.pdf

Download (155kB)
[img] Text
5. BAB II TINJAUAN PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only until 24 June 2024.

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
6. BAB III METODE PENELITIAN.pdf
Restricted to Registered users only until 24 June 2024.

Download (755kB) | Request a copy
[img] Text
7. BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN.pdf
Restricted to Registered users only until 24 June 2024.

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
8. BAB V KESIMPULAN DAN SARAN.pdf
Restricted to Registered users only until 24 June 2024.

Download (473kB) | Request a copy
[img] Text
9. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (145kB)
[img] Text
10. LAMPIRAN .pdf
Restricted to Registered users only until 24 June 2024.

Download (2MB) | Request a copy
[img] Text
Pernyataan Kesediaan Publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (113kB) | Request a copy
Official URL: http://www.lib.unair.ac.id

Abstract

Air menjadi salah satu komponen lingkungan hidup yang sangat penting untuk perkembangan dan pertumbuhan tidak hanya bagi manusia, tetapi juga bagi makhluk hidup lainnya. Seiring dengan perkembangan zaman, pencemaran terhadap air semakin meningkat. Derajat keasaman (pH) merupakan salah satu parameter yang digunakan untuk mengetahui layak tidaknya air dapat dikonsumsi. Derajat keasaman (pH) dapat diukur dengan menggunakan sensor pH SEN0161 yang dihubungkan dengan mikrokontroler NodeMCU dengan tampilan berbasis Internet of things (IoT). Rancang bangun instrumen ini dilakukan dengan menggunakan tiga uji air yang berbeda yaitu air berkarbonasi, air akuades, dan air sabun detergen. Kemudian dilakukan proses filtrasi dengan variasi tingkat ketebalan filter dengan tebal 4,5cm, 9cm, dan 18cm. Dengan menggunakan komponen filter yang terdiri dari bahan arang aktif, pasir silika, zeolit, dan bio alkaline ball. Cara kerja sensor pH dengan memanfaatkan prinsip kerja sel volta (galvani) sehingga dapat mendeteksi air sebelum dan sesudah dilakukan filtrasi. Lalu hasil pengukuran sensor pH ditampilkan pada website thingspeak dengan range pH 0-14. Kinerja akurasi sensor pH SEN0161 pada sampel air akuades sebesar 95-98% dan presisi mencapai 95-99%. Pada sampel air sabun detergen tingkat akurasi sebesar 87-98% dan presisi mencapai 95-99%. Pada sampel air berkarbonasi tingkat akurasi sebesar 87-88% dan presisi mencapai 94-99%.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKC KK MPF.07-21 Pra p
Uncontrolled Keywords: Derajat Keasaman (pH), Mikrokontroler NodeMCU, pH SEN0161, Tthingspeak, Internet of Things (IoT), Komponen Filter, Elektrolisis
Subjects: Q Science > QC Physics
Divisions: 08. Fakultas Sains dan Teknologi > Fisika
Creators:
CreatorsNIM
Danangtiko PramudiptoNIM081611333090
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorRiries RulaningtyasNIDN0015037901
Thesis advisorErsyzario Edo Y.UNSPECIFIED
Depositing User: S.Sos. Sukma Kartikasari
Date Deposited: 24 Jun 2021 04:35
Last Modified: 24 Jun 2021 04:35
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/108180
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item