Anwar Rachman, - and Prawitra Thalib, - and Saepudin Muhtar, - (2020) Hukum Perkawinan Indonesia Dalam Perspektif Hukum Perdata, Hukum Islam dan Hukum Administrasi. Prenada Media Group, Jakarta. ISBN 978-6232-18423-7
Text (FULL TEXT)
25. A.pdf Download (47MB) |
|
Text (KORESPONDENSI)
25. K.pdf Download (385kB) |
|
Text (PEER REVIEW)
25. Peerreviewer.pdf Download (1MB) |
Abstract
Sebelum lahirnya UU Perkawinan, mengenai ketentuan, tatacara dan sahnya suatu perkawinan bagi orang Indonesia pada umumnya didasarkan pada hukum agama dan hukum adat masing-masing. Perbedaan dalam cara melakukan perkawinan sebagai pengaruh dari pengaturan perkawinan, membawa konsekuensi pada cara hidup kekeluargaan, kekerabatan dan harta kekayaan seseorang dalam kehidupan bermasyarakat. Disamping itu, saat itu dikenal “perkawinan campuran” yaitu perkawinan campuran antar golongan, perkawinan campuran antar tempat dan perkawinan campuran antar agama. Saat ini yang dimaksud perkawinan campuran hanyalah untuk perkawinan internasional. Setelah berlakunya UU Perkawinan, maka terjadi unifikasi hukum dalam perkawinan di Indonesia, dimana perkawinan mempunyai hubungan yang sangat erat dengan agama/kerohanian.
Item Type: | Book | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Uncontrolled Keywords: | Hukum Islam; Hukum Perkawinan; Hukum Perdata | ||||||||
Subjects: | K Law K Law > K Law (General) |
||||||||
Divisions: | 03. Fakultas Hukum > Hukum Perdata | ||||||||
Creators: |
|
||||||||
Depositing User: | Khusnul Latifah | ||||||||
Date Deposited: | 04 Nov 2021 08:38 | ||||||||
Last Modified: | 04 Feb 2022 04:39 | ||||||||
URI: | http://repository.unair.ac.id/id/eprint/112194 | ||||||||
Sosial Share: | |||||||||
Actions (login required)
View Item |