Literature Review: Agama dan Religiusitas dalam Mendukung Perilaku Pro Lingkungan

Kintan Qumariyana, - (2022) Literature Review: Agama dan Religiusitas dalam Mendukung Perilaku Pro Lingkungan. Artikel Ilmiah thesis, Universitas Airlangga.

[img] Text (Artikel Ilmiah)
Literatur Review Agama&Religiusitas dalam Mendukung Perilaku Pro Lingkungan_KINTAN QUMARIYANA_111611133211.pdf

Download (368kB)
Official URL: http://www.lib.unair.ac.id

Abstract

Religiusitas merupakan penghayatan dari dalam lubuk hati individu yang didasarkan pada keyakinan agama. Taraf agama dan religiusitas dapat menjadi bahan pertimbangan untuk mendukung perilaku pro lingkungan pada individu. Sehingga tinjauan literatur ini bertujuan untuk mendalami lebih lanjut mengenai agama dan religiusitas dalam mendukung perilaku pro lingkungan. Dalam penelusuran artikel ilmiah menggunakan kata kunci (“religion”), (“religiosity”), dan (“pro-environmental behavior” or “sustainable behavior”) dalam rentang waktu 2015-2020. Kemudian menghasilkan 7 artikel ilmiah yang sesuai dengan kriteria yang telah ditentukan yang kemudian dianalisis. Berdasarkan hasil tinjauan literatur ini menunjukkan bahwa terdapat dukungan agama dan religiusitas dalam mendorong perilaku pro lingkungan pada individu. Sehingga taraf agama dan religiusitas pada individu dapat menentukkan perilaku pro lingkungannya.

Item Type: Thesis (Artikel Ilmiah)
Uncontrolled Keywords: agama, religiusitas, perilaku pro lingkungan
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion
B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology > BF1-940 Psychology
Divisions: 11. Fakultas Psikologi > S1 Psikologi
Creators:
CreatorsNIM
Kintan Qumariyana, -111611133211
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorListyati Setyo Palupi, -NIDN0012048302
Depositing User: Kintan Qumariyana
Date Deposited: 31 Jan 2022 05:32
Last Modified: 31 Jan 2022 05:32
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/113347
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item