Pengaruh Gaya Kepimpinan Dengan Path-Goal Theory terhadap Prestasi Kerja Dosen Universitas Airlangga Dengan Karakteristik Lingkungan Kerja Dan Karakteristik Bawahan Sebagai Variabel Moderator

Ari Prasetyo, - and Febriana Wurjaningrum, - (2005) Pengaruh Gaya Kepimpinan Dengan Path-Goal Theory terhadap Prestasi Kerja Dosen Universitas Airlangga Dengan Karakteristik Lingkungan Kerja Dan Karakteristik Bawahan Sebagai Variabel Moderator. Laporan Penelitian. Lembaga Penelitian Dan Pengabdian Kepada Masyarakat Universitas Airlangga, Surabaya. (Unpublished)

[img] Text
2022_03_25_16_06_29.pdf

Download (6MB)
Official URL: http://www.lib.unair.ac.id

Abstract

Penelitian ini ditujukan uotuk mengetahui, memahami dan membuktikan adanya pengaruh gaya kepemimpinan menunn teori Jalan-Tujuan (Path-Goal Theory) dimana terdiri dari gaya kepemimpinan direktit: suportit: partisipatif dan berorientasi pada prestasi yang dimoderatori oleh karakteristik lingkungan ke1ja dan karal1eristik bawahan terlIadap prestasi kelja dosen. Penelitian ini mencoba menjawab pennasalahan-pennasalaban, yaitu (I )Apakah gaya kepemimpinan direktif yang dimoderatori oJeh karakteristik iingkungan kega dan karakteristik bawahan betpengaruh terhadap prestasi kerja dosen? (2)Apakah gaya kepemimpinan suportif yang dimodenuori oIeh karakteristik Iingkungan kelja dan karakteristik ba~ahan bczpengaruh teihadap prestasi kerja dOSCIl?, (3)Apakah gaya kepemimpinan partisipatif yang dimoderatori oleb karakteristik lingkwlgan kerja dan kanL1cteristik bawahan berpengaruh tedwlap prestasi kelj& dosen? (4)Apakah gaya kepemimpinan yang berorientasi pada prestasi dan dimoderatori oleh karakteristik ingkungaD kerja chan lwakIeristik bawahan berpengaruh terbadap prestasi kerja dosen?

Item Type: Monograph (Laporan Penelitian)
Additional Information: KKB KK-2 LP.123/08 Pra p
Uncontrolled Keywords: Pengaruh Gaya Kepimpinan Dengan Path-Goal Theory terhadap Prestasi Kerja Dosen Universitas Airlangga Dengan Karakteristik Lingkungan Kerja Dan Karakteristik Bawahan Sebagai Variabel Moderator
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD61 Risk Management
Divisions: 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Creators:
CreatorsNIM
Ari Prasetyo, -NIDN0016017105
Febriana Wurjaningrum, -UNSPECIFIED
Depositing User: Dwi Marina
Date Deposited: 06 Apr 2022 02:36
Last Modified: 06 Apr 2022 02:36
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/114638
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item