PROFIL IMUNOGLOBULIN SERUM MENCIT ANTI-PROTEIN SPESIFIK Toxocara cati SEBAGAI DASAR PEMILIHAN MARKER PADA PEMERIKSAAN ANTIBODI

Sri Subekti Bendryman and Tutik Juniastuti (2012) PROFIL IMUNOGLOBULIN SERUM MENCIT ANTI-PROTEIN SPESIFIK Toxocara cati SEBAGAI DASAR PEMILIHAN MARKER PADA PEMERIKSAAN ANTIBODI. Laporan Penelitian. UNIVERSITAS AIRLANGGA, SURABAYA. (Unpublished)

[img] Text (LAPORAN PENELITIAN)
dwtwksi subkelas imunoglobulin dalam serum mencet yang diinfeksi toxocara_compressed.pdf

Download (3MB)
Official URL: http://www.lib.unair.ac.id

Abstract

Penelitian ini secara umwn bertujuan memperoleh protein spesifik T. cati dan mengetahui imunoglobulin spesifik yang dapat digunakan sebagai biomarker pada pembuatan kit diagnostic untuk diagnosis toxocariasis melalui pemeriksaan antibodi dengan teknik indirect-ELISA. Pada penelitian ini dilakukan isolasi dan karakterisasi protein T. cati yang berasal dari material excretory-secretory (ES) larva stadium kedua (L2) dorman T. cati dengan cara mereaksikan protein murni dengan antibodi poliklonal. Pada tahap I, dilakukan identifikasi protein menggunakan teknik 80SPAGE dengan. Kedua, karakterisasi protein menggunakan teknik Western blot. Ketiga, isolasi protein spesifik. Keempat mempelajari profil imunoglobulin sebagai respon terhadap infeksi T. cati pada mencit.

Item Type: Monograph (Laporan Penelitian)
Uncontrolled Keywords: IMUNOGLOBULIN; SERUM MENCIT; ANTI-PROTEIN SPESIFIK; Toxocara cati
Subjects: S Agriculture > SF Animal culture > SF600-1100 Veterinary medicine
Divisions: 06. Fakultas Kedokteran Hewan > Klinik Veteriner
Creators:
CreatorsNIM
Sri Subekti BendrymanUNSPECIFIED
Tutik JuniastutiUNSPECIFIED
Depositing User: Guruh Haris Raputra, S.Sos., M.M. '-
Date Deposited: 08 Apr 2022 03:37
Last Modified: 08 Apr 2022 03:37
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/114873
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item