Pengaruh Infus Rhizoma Kembang Sungsang (Gloriosa Superba L ) Terhadap Kelainan Histologis Sel Parenkim Hati Embryo Mencit

Saikhu Akhmad Husen, - (1991) Pengaruh Infus Rhizoma Kembang Sungsang (Gloriosa Superba L ) Terhadap Kelainan Histologis Sel Parenkim Hati Embryo Mencit. Laporan Penelitian. FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI, SURABAYA. (Unpublished)

[img] Text (LAPORAN PENELITIAN)
2022_03_28_10_12_48_compressed.pdf

Download (5MB)
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Kelaianan bentuk perkembangan embrio merupakan variabilitas pertumbuhan individu, beberapa kelainan bawaan dapat di sebabkan oleh faktor genetik maupun faktor non genetik, misalnya bahan tertogen yang menyebabkan kelainan anatomi dan histologi pada embrio. Beberapa jenis teratogen apabila diberikan pada periode dini dari perkembangan embrio, dapat menyebabkan cacat bawaan atau menimbulkan kematian pada embrio yang diikuti dengan resorbsi embrio

Item Type: Monograph (Laporan Penelitian)
Additional Information: KKC KK 584.324 072 Hus p
Uncontrolled Keywords: Histologi, biologi
Subjects: Q Science > QH Natural history > QH301 Biology
Divisions: 08. Fakultas Sains dan Teknologi
Creators:
CreatorsNIM
Saikhu Akhmad Husen, -NIDN0014086305
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
CreatorUNSPECIFIEDUNSPECIFIED
Depositing User: Dwi Prihastuti
Date Deposited: 13 Apr 2022 05:06
Last Modified: 13 Apr 2022 05:06
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/115186
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item