Mencari Dimensi Kapitalisme Humanistik/ Model Kapitalisme Yang Berwajah Manusiawi Dalam Pengelolaan Community Enterprisses (Perusahaan Yang Berbasis Komunitas)

Siti Pudji Rahayu, - and Edy Herry Pryhantoro, - (2004) Mencari Dimensi Kapitalisme Humanistik/ Model Kapitalisme Yang Berwajah Manusiawi Dalam Pengelolaan Community Enterprisses (Perusahaan Yang Berbasis Komunitas). Laporan Penelitian. Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Airlangga, Surabaya. (Unpublished)

[img] Text (Laporan Penelitian)
20. KKB LP 135 .05 Rah m.pdf

Download (1MB)
Official URL: http://www.lib.unair.ac.id

Abstract

Pembangunan berorientasi kerakyatan merupakan pendekatan alternative yang bertentangan dengan pembangunan berorientasi pada pertumbuhan (dengan prioritas industry besar), Kontradiksi antara kedua pendekatan ini adalah bahwa pendekatan yang disebut kedua, lebih mementingkan produksi dengan konsekuensi menundukkan kebutuhan rakyat dibawah kebutuhan system produksi. Di pihak lain pembangunan yang berorientasi kerakyatan berupaya agar system produksi tunduk pada kebutuhan rakyat. Model pembangunan dengan ciri tersebut mengandaikan keberpihakannya pada pengembangan dan pemberdayaan usaha-usaha skala kecil dan menengah. Salah satu upaya yang dapat dikembangkan adalah meningkatkan dan memperluas kegiatan usaha-usaha yang berbasis komunitas. Di satu sisi community enterprises diyakini dapat memicu peningkatan kesejahteraan berbasis pada kekuatan ekonomi masyarakat dan disisi lain akan membantu peningkatan kualitas sumber daya manusia.

Item Type: Monograph (Laporan Penelitian)
Additional Information: KKB LP 135/05 Rah m
Uncontrolled Keywords: Kapitalisme; Community Enterprisses
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD62.2-62.8 Management of special enterprises
Divisions: 07. Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
Creators:
CreatorsNIM
Siti Pudji Rahayu, -NIDN-
Edy Herry Pryhantoro, -NIDN132009468
Depositing User: sugiati
Date Deposited: 19 Apr 2022 07:46
Last Modified: 19 Apr 2022 07:46
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/115594
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item