MAS RAHMAH, S.H., M.H. and AGUS WIDYANTORO, S.H., M.H. and RAHMI JENED, S.H., M.H. (2001) PERLINDUNGAN HAK CIPTA PROGRAM KOMPUTER. Laporan Penelitian. UNSPECIFIED. (Unpublished)
Text (KKB 346.048 2 RAH P)
KKB 346.048 2 RAH P.pdf Download (1MB) |
Abstract
Perkembangan teknologi informasi dan transportasi yang sangat pesat telah mampu menembus batas-batas negara. Perkembangan teknologi ini tidak dapat dilepaskan dari peranan komputer sebagai suatu alat Bantu yang tidak lagi sebatas alat penghitung (kalkulator), tetapi telah berkembang menjadi alat untuk memasukkan data, mengumpulkan dan mengelola serta mengeluarkan data yang lebih besar, sehingga segara permasalahan yang membutuhkan suatu keputusan dapat diambil dan dilaksanakan dengan lebih cepat dan dalam jumlah yang lebih besar pula. Komputer yang terdiri dari perangkat keras (hardware), perangkat. lunak (software) dan memori data (storage). Perangkat lunak (software) atau yang sering ditemahkan sebagai program komputer diartikan sebagai serangkaian instruksi yang mengendalikan atau mengubah operasi-operasi komputer. Program ini dapat dimuat secara permanen pada sirkuit integral atau disimpan pada disk magnetic atau pita perekam atau kartu kantung dll yang dimuatkan pada memori komputer jika diperlukan. Program komputer yang mulai dikenal sekitar lima puluh tahun yang lalu telah merubah secara urastis kehidupan masyarakat. Peranan. komputer sebagai alat meningkatkan produktifitas dan efektifitas kerja sudah tidak diragukan lagi. Masalahnya program komputer selain memberikan kemudahan juga telah menimbulkan beberapa permasalahan hukum.
Item Type: | Monograph (Laporan Penelitian) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Additional Information: | KKB 346.048 2 RAH P | ||||||||
Subjects: | K Law > K Law (General) > K1-7720 Law in general. Comparative and uniform law. Jurisprudence > K(520)-5582 Comparative law. International uniform law > K1401-1578 Intellectual property K Law > K Law (General) > K1-7720 Law in general. Comparative and uniform law. Jurisprudence > K(520)-5582 Comparative law. International uniform law > K1401-1578 Intellectual property > K1411-1485 Copyright |
||||||||
Divisions: | 03. Fakultas Hukum > Hukum Perdata | ||||||||
Creators: |
|
||||||||
Depositing User: | mat sjafi'i | ||||||||
Date Deposited: | 20 Apr 2022 02:26 | ||||||||
Last Modified: | 20 Apr 2022 02:26 | ||||||||
URI: | http://repository.unair.ac.id/id/eprint/115615 | ||||||||
Sosial Share: | |||||||||
Actions (login required)
View Item |