Paradigma Baru Produksi Antibiotika Menggunakan Jamur Endofit dari Tanaman Alyxia Reinwardtii

Noor Erma Sugijanto, - and Gunawan Indrayanto, - and Noor Cholies Zaini, - (2008) Paradigma Baru Produksi Antibiotika Menggunakan Jamur Endofit dari Tanaman Alyxia Reinwardtii. Laporan Penelitian. Fakultas Farmasi Universitas Airlangga, Surabaya. (Unpublished)

[img] Text (Laporan Penelitian)
29. KKB LP 181-10 Sug p.pdf

Download (4MB)
Official URL: http://www.lib.unair.ac.id

Abstract

Jamur endofit menyimpan potensi ekonomi tak terbatas yang saat ini belum banyak diaplikasikan dalam industry farmasi dan pertanian sebagai sumber bahan obat, enzim dan senyawa biologis pengendali hama di masa depan. Penemuan jamur endofit yang dapat menghasilkan bahan berkhasiat obat yang karakteristik dihasilkan oleh tanaman inangnya membuka peluang untuk menghasilkan obat yang sulit disintesa dari mikroba yang tersembunyi dalam inangnya tersebut. Hal ini merupakan alternative memenuhi kebutuhan obat yang meningkat seiring dengan meningkatnya populasi namun tetap mempertahankan keaneka-ragaman hayati dan kelestarian ekosistem.

Item Type: Monograph (Laporan Penelitian)
Additional Information: KKB LP 181/10 Sug p
Uncontrolled Keywords: Antibiotika ; Jamur Endofit; Alyxia Reinwardtii
Subjects: R Medicine > RS Pharmacy and materia medica
Divisions: 05. Fakultas Farmasi > Kimia Farmasi
Creators:
CreatorsNIM
Noor Erma Sugijanto, -NIDN098710270M
Gunawan Indrayanto, -NIDN-
Noor Cholies Zaini, -NIDN-
Depositing User: sugiati
Date Deposited: 21 Apr 2022 05:40
Last Modified: 21 Apr 2022 05:40
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/115700
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item