Rekoveri Logam Berat Cu Setelah Melalui Bioproses Akumulasi Oleh Bacillus Sp

Riesta Primaharinastuti, - and A Toto Poernomo and Noor Erma S, - (2001) Rekoveri Logam Berat Cu Setelah Melalui Bioproses Akumulasi Oleh Bacillus Sp. Laporan Penelitian. Lembaga Penelitian Universitas Airlangga, -. (Unpublished)

[img] Text
LP 03 06 PRI R.pdf

Download (2MB)
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Semakin pesatnya perkembangan teknologi dan ilmu pengetahuan, terutama di bidang indsdtri, telah membawa dampak yang beragam bagi kebidupan masyarakat, termasuk di diantaranya dampak negatif. Banyaknya industri yang berkembang selama ini, terutama industri-industri yang tidak ramah lingkungan akan menghasilkan limbah yang dapat menyebabkan pencemaran. Di lingkungan perairan, limbah tersebut menimbulkan 'pencemaran air, termasuk di antaranya adalah pencemaran logam berat karena adanya penambangan, peningkatan penggunaan logam bera!' dalam berbagai industri, serta adanya limbah industri yang mengandung logam berat yang menjadi penyebab utama terjadinya keracunan logam berat dalam kebidupan masyarakat Logam berat merupakan senyawa toksis bila berada dalam tubuh manusia di atas ambang konsentrasi tertentu.

Item Type: Monograph (Laporan Penelitian)
Additional Information: KKC KK LP 03 06 PRI R
Uncontrolled Keywords: Bacillus sp
Subjects: R Medicine > RS Pharmacy and materia medica > RS1-441 Pharmacy and materia medica
Divisions: 01. Fakultas Kedokteran > Ilmu Farmasi
Creators:
CreatorsNIM
Riesta Primaharinastuti, --
A Toto Poernomo-
Noor Erma S, --
Depositing User: Unnamed user with email indah.fatma@staf.unair.ac.id
Date Deposited: 27 Apr 2022 01:29
Last Modified: 27 Apr 2022 01:29
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/115978
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item