Pengaruh pemberian pGF2, terhadap kecepatan timbulnya Birahi dan jumlah corpus luteum pada domba ekor gemuk

Bermin Ratnani, Drh and Berry Agoes Bermadi, Drh and Chairul Anwar Nidom, - (1992) Pengaruh pemberian pGF2, terhadap kecepatan timbulnya Birahi dan jumlah corpus luteum pada domba ekor gemuk. Laporan Penelitian. LEMBAGA PENELITIAN UNIVERSITAS AIRLANGGA, -. (Unpublished)

[img] Text
KKS KK 636 308 24 Rat p-2.pdf

Download (1MB)
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Salah satu cara yang dapat membantu meningkatkan populasi ternak domba adalah dengan jalan rna 1 aksanakan peningkatkan mutu genetik melalui kawin suntik dan sinkronisasi birahi. Salah satu bahan untuk sinkronisasi tersebut dapat digunakan harmon PGF2a yang mudah diperoleh di beberapa toko obat hewan. Berdasarkan pada latar belakang di atas dapat dirumuskan suatu permasalahan sebagai berikut, sejauh manakah pengaruh pemberian PGF2a secara intra muscular terhadap kecepatan timbulnya birahi pada domba ekor gemuk dan sejauh manakah pen"garuh pemberian dosis PGF2a terhadap jumlah corpus luteum doba ekor gemuk. Penelitian ini dilaksanakan di Laboratorium Kemajiran Fakultas Kedokteran Hewan Universitas Airlangga. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui sejauh mana pengaruh PGF2a terhadap kecepatan timbulnya birahi dan .jumlah corpus luteum pad a domba ekor gemuk. Hipotesis penelitian yang diajukan adalah, tidak ada perbedaan an tara pemberian berbagai dosis PGF2a terhadap kecepatan timbulnya birahi dan jumlah corpus luteum pada domba ekor gemuk. Manfaat dari penelitian diharapkan dengan menggunakan PGf2a dapat meningkatkan fertilitas dan reproduksi domba ekor gemuk melalui sinkronisasi birahi.

Item Type: Monograph (Laporan Penelitian)
Additional Information: KKC KK 636 308 24 Rat p-2
Uncontrolled Keywords: DOMBA
Subjects: S Agriculture > SF Animal culture
Divisions: 06. Fakultas Kedokteran Hewan > Ilmu Kedokteran Hewan Dasar
Creators:
CreatorsNIM
Bermin Ratnani, DrhUNSPECIFIED
Berry Agoes Bermadi, DrhUNSPECIFIED
Chairul Anwar Nidom, -NIDN0008035803
Depositing User: Unnamed user with email indah.fatma@staf.unair.ac.id
Date Deposited: 27 Apr 2022 14:27
Last Modified: 28 Apr 2022 05:15
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/116080
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item