Peningkatan Populasi Dan Mutu Genetik Melalui Produksi Kembar Identik 4 Dan 8 Embrio Hasil Fertilisasi In Vitro Sapi Madura

Suzanita Utama, - Peningkatan Populasi Dan Mutu Genetik Melalui Produksi Kembar Identik 4 Dan 8 Embrio Hasil Fertilisasi In Vitro Sapi Madura. Laporan Penelitian. FAKULTAS KEDOKTERAN HEWAN. (Unpublished)

[img] Text (LAPORAN PENELITIAN)
KK 363.208 24 PEN 1.pdf

Download (2MB)
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Dalan upaya menjaga kemurnian genetis dan pelestarian sapi Madura, sekaligus membantu upaya peningkatan peranan sapi Madura sebagai salah satu pemasok sapi pedaging, pengem- bangan bibiL unggul jenis ternak tersebut melalui penyediaan embrio dalam jumlah besar perlu dilakukan. Sejauh ini belum pernah dilakukan usaha pembuatan embrio sapi Madura kembar identik 4 ataupun 8. Bahkan pada breed sapi lain, usaha pembuatan embrio kembar identik 8 Ini belum ada yang berhasil dengan baik. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui persentase pengompakan morula, persentase blastosis awal yang terbentuk dan jumlah total sel blastosis hasil pembelahan embrio stadium 16-sel dan 32-sel menjadi 4 dan 8 kembar identik yang dikultur dalam 2 jenis ko-kultur berupa sel kumulus dan sel epithel tuba falopii. Embrio dibuat secara in vitro dengan fertilisasi oosit yang berasal dari ovarium sapi Madura yang dipotong di rumah potong hewan dengan semcn sapi Madura beku. Pada stadium 16- sel dan 32-sel embrio dibelah menjadi 4 dan 8 kembar identik. Kultur dilakukan pada 2 jenis kokultur yang berbeda. Dari pembelahan embrio menjadi 4 didapatkan bahwa tidak terdapat perbedaan (p >0,05) kuantitas (dengan parameter persentase morula kompak dan persentase blastosis) antara embrio yang dibelah pada stadium 16 dan 32 sel; Terdapat

Item Type: Monograph (Laporan Penelitian)
Additional Information: KK 363.208 24 PEN 1
Uncontrolled Keywords: Peningkatan Populasi, Mutu Genetik, Kembar Identik
Subjects: S Agriculture > SF Animal culture > SF600-1100 Veterinary medicine
Divisions: 06. Fakultas Kedokteran Hewan > Ilmu Kedokteran Hewan Dasar
Creators:
CreatorsNIM
Suzanita Utama, --
Depositing User: Mrs Amalia Tri
Date Deposited: 10 May 2022 04:59
Last Modified: 10 May 2022 04:59
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/116191
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item