Winda Kusuma Dewi, - (2020) KORELASI ANTARA AKTIVITAS DEFORESTASI DAN PERBURUAN HEWAN LIAR TERHADAP WABAH PENYAKIT ZOONOSIS. In: Prosiding Seminar Nasional Kedokteran Hewan dan Call of Paper : Pendekatan One Health dalam Merespon dan Mengendalikan Penyakit yang Berpotensi Pandemi Global. Fakultas Kedokteran Hewan Universitas Airlangga, Surabaya, pp. 57-62. ISBN 978-602-70438-2-4
Text
9. Korelasi Antara Deforestasi dan Perburuan Hewan Liar Terhadap Penyakit Zoonotis - winda kusuma.docx.pdf Download (352kB) |
Abstract
Sebagian besar penyakit yang muncul pada manusia adalah penyakit zoonosis. Penyakit zoonosis semakin sering terjadi dan menimbulkan kerugian yang cukup besar secara global. Di sisi lain, aktivitas deforestasi dan perburuan hewan liar masih dilakukan secara masif. Hal ini dicurigai memiliki peran dalam peningkatan angka kejadian penyakit zoonosis. Untuk itu, penelitian ini dilakukan untuk mengetahui korelasi antara aktivitas deforestasi dan perburuan hewan liar terhadap terjadinya wabah penyakit zoonosis. Metode penelitian yang digunakan adalah studi pustaka. Berdasarkan literatur yang diperoleh dapat disimpulkan bahwa aktivitas deforestasi dan perburuan hewan liar berkorelasi positif dengan munculnya penyakit zoonosis pada manusia. Rekomendasi yang diberikan adalah perlunya kolaborasi antar berbagai disiplin ilmu (kedokteran manusia, kedokteran hewan, ekolog, konservasi, hukum, dan teknik) untuk mewujudkan ekosistem dan kesehatan global yang lebih baik. Kata Kunci: Penyakit Zoonosis, Deforestasi, Perburuan Hewan Liar
Item Type: | Book Section | ||||
---|---|---|---|---|---|
Subjects: | Q Science > QL Zoology > QL1-991 Zoology | ||||
Divisions: | 06. Fakultas Kedokteran Hewan > Ilmu Kedokteran Hewan Dasar | ||||
Creators: |
|
||||
Depositing User: | Mrs CHOIRUN NISA | ||||
Date Deposited: | 20 May 2022 03:23 | ||||
Last Modified: | 20 May 2022 03:23 | ||||
URI: | http://repository.unair.ac.id/id/eprint/116401 | ||||
Sosial Share: | |||||
Actions (login required)
View Item |