Pengujian Beberapa Media Dan Kombinasi Hormon Untuk Indikasi Kalus Dan Diferensiasi Pada Budidaya Jaringan Melon (Cucumis melo var. reticulatus)

Edy Setiti Wida Utami, - and Sri Puji Astuti Wahyuningsih, - and Thin Sudarti, - (1995) Pengujian Beberapa Media Dan Kombinasi Hormon Untuk Indikasi Kalus Dan Diferensiasi Pada Budidaya Jaringan Melon (Cucumis melo var. reticulatus). Laporan Penelitian. UNIVERSITAS AIRLANGGA, Surabaya. (Unpublished)

[img] Text (LAPORAN PENELITIAN)
KK 581.1 UTA P-12.pdf

Download (10MB)
Official URL: http://www.lib.unair.ac.id

Abstract

Melon adalah tanaman buah yang mengandung gizi tinggi, mempunyai nilai ekonomi dan publisitas yang tinggi. Selama ini benih-benih melon yang ditanam di Indonesia masih harus didatangkan dari luar negeri. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mendapatkan media paling baik untuk induksi pembentukan dan pertumbuhan kalus Cucumis melo var reticulatus, serta untuk mendapatkan kombinasi zat pengatur tumbuh dengan konsentrasi yang sesuai untuk diferensiasi kalus melon.

Item Type: Monograph (Laporan Penelitian)
Additional Information: KKS KK 581.1 Uta P-1
Uncontrolled Keywords: FISIOLOGI TANAMAN
Subjects: Q Science > QK Botany > QK710-899 Plant physiology
Divisions: 08. Fakultas Sains dan Teknologi > Biologi
Creators:
CreatorsNIM
Edy Setiti Wida Utami, -NIDN195704211984032003
Sri Puji Astuti Wahyuningsih, -NIDN0021026604
Thin Sudarti, --
Depositing User: Ani Sistarina
Date Deposited: 27 Jan 2023 07:27
Last Modified: 27 Jan 2023 07:27
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/119732
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item